Rinofima Flashcards
Rinofima
Bentuk phyma paling sering ditemukan
Sinonim
Bulbous nose
Phymatous rosacea
Elephantiasis des buveurs
Whisky nose
Grog blossom
Definisi
Pembesaran hidung tak teratur yang terjadi bertahun-tahun sebagai akibat peningkatan progresif jaringan ikat, hiperplasia kelenjar sebasea, ektasia vena, inflamasi kronik yang dalam
Epidemiologi
Hampir selalu terjadi pada laki2 usia 40-50 tahun dengan kulit yang sebore
Laki2 12 kali lebih banyak
Hanya sedikit pasien rosasea yang mengalami rinofima
Etiopatogenesis
Belum diketahui jelas
Konsumsi alkohol berlebih
Tempat predileksi
Pertama kali di ujung hidung yang melebar ke sekitarnya, alae nasi, kolumela
Gejala klinis
Daerah para nasal, ujung dagu, cuping telinga dapat terkena
Hidung nampak membesar, sebore, kemerahan dan berbenjol2
Warna kulit bervariasi dari normal sampai merah gelap
Kadang tercium bau tidak enak akibat keluar massa debris keratin dari lubang folikel yang membesar
Rinofima dapat bersamaan dengan rosasea stadium 3, sebagian kecil pasien gejala rosasea hanya ringan
Benar
4 varian rinofima
Glandular
Fibrosa
Fibroangiomatosa
Aktinik
Glandular
Hidung membesar terutama karena hiperplasia kelenjar sebasea
Ekspansi tumor ke hidung sering asimetris dan ukuran bervariasi
Dapat timbul benjolan dan sulkus
Terjadi peningkatan ekskresi sebum
Bila ditekan dengan jari akan keluar substansi putih kental yang merupakan campuran sebum, bakteri, korneosit, kutu demodex folliculorum
Fibrosa
Dominasi hiperplasia difus jaringan konektif
Hiperplasia sejumlah kelenjar sebasea
Fibroangiomatosa
Hiperplasi jaringan ikat dan pelebaran pembuluh darah
Hidung nampak merah tembaga-merah tua, membesar, edematosa, ditutupi ektasia vena yang menyerupai jaring2
Sering ditemukan pustul
Aktinik
Massa nodular jaringan elastin yang mendistorsi hidung
Akibat hiperplasia yang hebat terlihat besar seperti bola lampu, berbenjol2, kadang membentuk tangkai
Mirip elastoma yang muncul pads orang tua dengan tanda photoaging akibat pajanan sinar matahari yang berlebih
Phyma pada lokasi lain
Gnatophima: dagu
Metofima: menyerupai bantal pada daerah dahi di atas pangkal hidung
Otofima: seperti kembang kol pada satu atau kedua telinga
Blefarofima: pembengkakan kronis kelopak mata
HistoPA
hiperplasia epitel epidermal, folikel sebasea, jaringan ikat disertai pelebaran p darah kulit yang masif
Sebukan sel radang menahun tersebar di sekitar folikel dan kelenjar sebasea