Histopatologi Kulit Flashcards
Pemilihan potongan jaringan kulit
Plak/papul > makula
Pemilihan jaringan pada dermatitis herpetiformis, pemfigoid bulosa, herpes gestasionis, eritema multiforme
Sebaiknya dari papul edematosa (bukan vesikel)
Teknik biopsi terbaik untuk penyakit inflamasi
Biopsi plong (punch)
Ukuran 3-4 mm ukuran terkecil yang masih bisa dievaluasi dengan baik
Kelainan kulit di dermis dalam atau subkutis
Bedah pisau
Pewarnaan rutin
HE, orsein, giemsa
Volume cairan fiksasi (formalin 10% atau formalin buffer)
Tidak kurang dari 20 kali volume jaringan, tebal jaringan kira-kira 1/2 cm
Hiperkeratosis
Penebalan stratum korneum
-ortokeratosis: bila inti tidak terlihat (3 jenis: padat, anyaman, berlapis)
-parakeratosis: bila inti masih terlihat
Penebalan stratum granulosum
Hipergranulosis
Hiperplasia
Epidermis menjadi lebih tebal karena jumlah sel bertambah
Penebalan stratum spinosum
Akantosis
Hipoplasia
Epidermis menipis karena jumlah sel berkurang
Hipotrofi
Penipisan epidermis karena sel mengecil dan berkurang, biasanya disertai rete ridegs yang mendatar
Penimbunan cairan di antara sel epidermis sehingga celah antar sel menjadi renggang
Spongiosis
Degenerasi balon/retikuler
Edema di dalam sel epidermis sehingga sel menjadi besar dan bulat
Eksositosis
Sel radang dan sel darah merah yang masuk ke epidermis