EB 1 // Regulasi Tekanan Darah & Patofisiologi High/Low Cardiac Output; Dr.dr. Ikhlas M Jenie, M.Med. Flashcards
Apa fungsi dari sistem saraf simpatis?
pengendalian sirkulasi
Apa fungsi dari sistem saraf parasimpatis?
untuk mengatur fungsi jantung
Apa pembuluh darah yang tidak dipersarafi serabut saraf simpatis?
kapiler dan sfingter prekapiler serta beberapa matarteriol
Apa yang mungkin terjadi pada saraf simpatis dengan mempersarafi arteri kecil dan arteriol?
meningkatkan tahanan vaskular
Apa yang mempersarafi vena besar dan jantung?
simpatis
Apa fungsi penting sistem saraf simpatis?
pengendalian denyut jantung melalui nervus vagus
Dimana serabut vasokontriksi tersebar?
ginjal, usus, limpa, dan kulit
Pada daerah mana serabut vasokontriksi tidak terlalu kuat?
sirkulasi koroner dan otak
Hal apa yang dapat meningkatkan tekanan arteri?
- Terjadinya konstriksi hampir seluruh arteriol tubuh yang meningkatkan tahanan perifer total
- Terjadinya konstriksi pembuluh darah besar dalam sirkulasi sehingga meningkatkan aliran balik vena dan curah jantung
- Secara langsung meningkatkan curah jantung dengan meningkatkan denyut jantung dan kontraktilitas
Bagaimana cara VMC mentransmisikan impuls?
lewat bawah melalui medula spinalis ke hampir semua pembuluh darah
Dimana VMC terletak?
bilateral dalam substansi retikuler mendula dan sepertiga bagian bawah spons
Apa saja bagian dari VMC?
area vasokontriksi, area vasodilatator, are sensoris
Apa funsgi dari area vasokontriksi pada VMC?
mentranmisikan sinyal secara terus menerus ke serabut saraf simpatis yang disebut dengan tonus vaskontriksi simpatis
Apa fungsi dari area vasokontriksi yang terus terusan dikasih sinyal?
mempertahankan keadaan kontriksi parisl pada pembuluh darah yang disebut tonus vasomotor
Apa fungsi bagian lateral VMC?
mengatur aktivitas jantung dengan meningkatkan denyut jantung dan kontraktilitas
Apa fungsi dari bagian media VMC?
mentransmisikan sinyal melalui nervus vagus ke jantung untuk menurunkan denyut jantung
Apa neurotransmiter yang menyebabkan saraf vasokontriksi?
norepinefrin
Apa bagian yang menghasilkan epi dan nonepi?
medula adrenal
apa fungsi dari epi?
menyebabkan dilatasi pembuluh melalui reseptor beta 2 yang kuat
Apa yang dapat menimbulakn efek eksitasi atau inhibisi yang kuat terhadap VMC?
pusat otak yang lebih tinggi (hingher center of the brain)
Apa yang terjadi jika tubuh mengalami stress emosional?
korteks hipotalamus (pelepasan AVP) medula (penurunan rangsangan simpatis) menurunkan tahanan perifer total menurunkan tekanan arteri menurunkan aliran darah keotak kehilangan kesadaran
Apa yang menyebbakan penurunan aliiran balik vena (curah jantung)?
peningkatan rangsangan vagus pada medula
Apa yang menyebabkan tekanan arteri ningkat dalam hitungan detik?
- Terjadinya konstriksi hampir seluruh arteriola dalam tubuh yang akan meningkatkan tahanan perifer total (total peripheral resistance/TPR)
Apa yang terjadi pada peningkatan aretri dengan cepat jika latihan atau ketakutan?
latihan atau ketakutan VMC peningkatan saraf simpatis dan penurunan saraf parasim peningkatan TPR, aliran balik vena, denyut jantung, kekuatan jantung peningkatan AP
Dimana baroreseptor terletak
dinding arteri sistemik besar
Apa yang terjadi jika terjadi peningkatan tekanan?
meregangkan baroreseptor dan menyebabkan transmisi sinyal ke VMC dan sinyal umpan balik dikirimkan melalui sistem saraf otonom ke sirkulasi untuk menurunkan tekanan arteri kembali normal
Bagaimana bentuk darii baroresptor?
ujung saraf tipe memancar (spray type)
Dimana baroreptor terletak?
di dalam dinding bifurkasi karotis yang disebut sinus karotis dan di dalam dinding arkus aorta
Oleh apa sinyal dari sinum karotis ditansmisikan?
nervus hering ke nervus glosofaringeus
Pada tekanan darah berapa baroreseptor merespon perubahan tekanan darah?
60 dan 180
Pada tekanan darah berapa baroresptor paling sensitiv?
100
Apa yang terjadi jika tekanan meningkt jumlah impuls dari sinus karotis meningkat?
inhibisi vasokontriksi dan aktivasi pusat vagus
Apa yang terjadi jika terdapat kontriksi karotis komunis?
kontriksi karotis komunis oenurunan tekanan sinus karotis peningkatan tekanan arteri
Apa yang terjadi jika terdapat perubahan posisi terhadap tekanan arteri?
perubahan posisi penurunan volume darah pusat penurunan curah jantung penurunan tekanan arteri dideteksi oleh baroreptor usat vasomotor aktivasi saraf simpatis
Baroreptor tidak bekerja pada?
pengendalian jangka panjang tekanan arteri karena dapat beradaptasi
Kemoreseptor peka terhadap?
kekurangan oksigen, co2 berlebihan, atau ion h yang berlebih
Dimana letak kemoreseptor?
badan karotis yang dekat dengan bifurkasi karotis dan ai arkus aoarta
Apa yang akibat dari akitivasi resptor kemosensitif?
eksitasi pusat vasomotor
Kapan kemoreseptor dapat terstimulasi?
tekanan turun dibawah 80
Apa respon tubuh terhadap penurunan 02, kenaikan co2, dan penurunan PH?
kemoreptor VMC peningkatan aktivasi simpatis peningkatan tekanan darah