EB 1 // Infeksi Saluran Pernapasan Bawah (Bronkhitis Akut, Bronkhiolitis Akut, Pneumonia, Bronkhopneumonia, & Abses Paru); dr. Gina Puspita, Sp.A Flashcards
System respirasi dibagi menjadi 2 yaitu:
saluran respirasi atas dan bawah
Pemisahan bagian atas dan bawah bagian respirasi adalah
Kartilago kortikoid
Sebutkan system respirasi bagian atas
Sinus paranasal, kavitas nasi, tonsil, faring, tuba esutachius dan laring
System respirasi bagian bawah terdiri dari
Trakea, bronkus, bronkiolus, kapiler dan alveolus
Berapakah ukuran trakea pafa anak
Plus minus 6 cm dengan diameter 5x10mm
Kartilago apa yang hanya sedikit pada anak2?
Kartilago hyalin
Bronkus dibagi menjadi 2 yaitu
Bronkus kanan dan bronkus kiri
Mengapa bronkus kananlebih mudah untuk dimasuki benda asing/infeksi?
Karena bronkus kanan membentuk garis lurus dengan trakea
Bronkus sebelah mana yang lebih Panjang dan memiliki cincing tulang rawan lebih bnayak?
Bronkus kiri
bagian pernapasan mana yang menimbulkan wheezing biasanya
bronkiolus
`
Penyebab utama dari bronchitis akut itu ada 2 yaitu infeksi virus dan bakteri, sebutkan infeksi virus penyebab bronchitis akut
Rhinovirus, rsv virus influenza, virus para influenza adenovirus dan parmyxovirus
Infeksi bakteri penyebab utama pada bronchitis akut ialah
Staphylococcus aureus streptococcus penumoniae, haemophilus pneumoniae, hemaophilus influenza, myecoplasma pneumoniae
Penyakit saluran ifeksipernapasan bawah pada anak2 akibat Riwayat tidak lengkapnya imuniasasi yaitu
Bronchitis akuy
Apa akibat jika anak tidak diberikan imunisasi DPT
Terkana infeksi bronchitis akut, infeksi Bordetella pertussis dan Corynebacterium diphteriae
Tanda dan gejala bronchitis akut:
Batuk biasanya muncul 3-4 hari setelah rhinitis setelah itu akan menjadi batuk yang progresif mengjasilkan suara ronkhi wheezing ataupun bisa ke 2 nya
auskultasi khas pada bronkhitis
ronkhi
Apa yang dimunculkan pada pemeriksaan radiologi pada bronchitis akut?
peningkatan pada corkan bronkial
Apakah tatalaksana dari bronktis akut
Antibiotic, b2 agonits, antitusif
Apa first line dari antibiotic untuk bronchitis akut
Penicillin
bila didapatkan wheezing pada auskultasi bronkitis maka terapi apa yg diberikan
bronkodilator/b2 agonis
Penyebab utama infeksi virus Bronkiolitis akut
virus RSV, adenovirus, virus influenza, virus parainfluenza rhinovirus dan mikoplasma
Jika pada anak lebih dari 3thn tapi memiliki gejala seperti bronkiolitis akut maka di diagnosis sebagai..
Asma bronkial
Bronkiolitis akut biasanya diderita pada anak
2-24 (<2tahun) dengan usia puncak pada 2-8 bulan
Pada bronkiolitis akutterdapat penimbunana lendri, terjadi collased alveoli dan CO2 terjebak di dalamnya hal ini disebut
Hypercapnia
tanda gejala bronkiolitis akut
pilek ringan, batuk, dan demam. Berlanjut menjadi sesak napas
pada pemeriksaan fisik bronkiolitis didapatkan
takipnea, takikardi, dan demam