Gangguan belajar; Muhammad Arif Rizki, S.Psi. Flashcards

1
Q

Apa yang dimaksud dengan gangguan perkembanga belajar?

A

merupakan suatu gangguan pola normal kemampuan keterampilan, yang terganggu sejak stadium awal dari perkembangan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Gangguan perkembangan belajar ini tidak merupakan langsung dari gangguan apa?

A

retardasi mental, defisit neurologis yang besar, masalah visus dan daya dengar
yang tidak terkoreksi, atau gangguan emosional, walaupun mungkin terdapat bersama- sama dengan kondisi tersebut

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Gangguan perkembangan belajar khas sering terjadi kapan?

A

seringkali terdapat bersama dengan sindrom klinis lainnya (seperti gangguan pemusatan perhatian atau gangguan tingkah laku) atau gangguan perkembangan lain (seperti gangguan perkembangan motorik khas atau gangguan perkembangan khas berbicara atau berbahasa)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Bagaimana etiologi dari ganggua perkembangan belajar khas?

A

Etiologi dari gangguan perkembangan belajar khas tidak diketahui, tetapi diduga bahwa manifestasi gangguan ini disebabkan oleh faktor bilogis yang berinteraksi dengan faktor non-biologis (seperti kesempatan belajar dan kualitas pengajaran)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Apa saja jenis gg perkembangan belajar?

A

gg membaca khas, gg mengeja khas, gg berhitung khas, gg belajar campuran

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Apa indikasi dari gg membaca khas?

A

Kemampuan membaca anak harus secara bermakna lebih rendah tingkatannya daripada kemampuan yang diharapkan berdasarkan pada usianya, intelegensia umum dan tingkatan sekolahnya.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Biasany gg membaca khas didahului oleh apa?

A

Gangguan perkembangan membaca khas biasanya didahului oleh riwayat gangguan perkembangan berbicara atau berbahasa

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Apa yang biasanya terjadi dalam tahap awal dari membaca tulisan abjad?

A

dapat terjadi kesulitan mengucapkan huruf abjad, kesulitan menyebut nama yang benar dari tulisan, sulit memberi irama sederhana dari kata-kata yang diucapkan, dan dalam menganalisis atau mengelompokkan bunyi-bunyi (meskipun ketajaman pendengaran normal)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Apa saja kesalahan dalam kemampuan membaca lisan?

A

Ada kata-kata atau bagian-bagiannya yang mengalam penghilangan, penggantian, penyimpangan, atau penambahan, Kecepatan membaca yang lambat, Salah memulai, keraguan yang lama atau kehilangan bagian dari teks dan tidak
tepat menyusun kalimat; dan Susunan kata-kata yang terbalik dalam kalimat, atau huruf-huruf yang terbalik dalam kata-kata

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Masalah emosional biasanya terjadi kapan?

A

Masalah emosional biasanya lebih banyak pada masa tahun pertama sekolah, tetapi gangguan perilaku dan sindrom hiperaktivitas hampir selalu ada pada akhir masa kanak dan remaja.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

Apakah gambaran utama dr gg mengeja khas?

A

adalah hendaya yang khas dan bermakna dalam perkembangan kemampuan mengeja tanpa riwayat gangguan membaca khas, yang bukan disebabkan oleh rendahnya usia mental, pendidikan sekolah yang tidak adekuat, masalah ketajaman penglihatan, pendengaran atau fungsi neurologis, dan juga bukan didapatkan sebagai akibat gangguan neurologis, gangguan jiwa, atau gangguan lainnya

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

Kapan anak dinilai mengalami gg mengeja khas?

A

Kemampuan mengeja anak harus secara bermakna di bawah tingkat yang seharusnya berdasarkan usianya, intelegensia umum, dan tingkat sekolahnya, dan terbaik dinilai dengan cara pemeriksaan untuk kemampuan mengeja yang baku

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

Apakah yang dimaksud dengan gg berhitung khas?

A

Gangguan ini meliputi hendaya yang khas dalam kemampuan berhitung yang tidak dapat diterangkan berdasarkan adanya retardasi mental umum atau tingkat pendidikan di sekolah yang tidak adekuat.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

Apakah kekurangan pada anak dengan gg berhitung khas?

A

pada kemampuan dasar berhitung yaitu tambah, kurang, kali, bagi (bukan kemampuan matematik yang lebih abstrak dalam aljabar, trigonometri, geometri, atau kalkulus)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

Apa hal yang tidak mempengaruhi ganguan berhitung khas?

A

berhitung bukan disebabkan pengajaran yang tidak adekuat, atau efek langsung dari ketajaman penglihatan, pendengaran, atau fungsi neurologis, dan tidak didapatkan sebagai akibat dari gangguan neurologis, gangguan jiwa, atau gangguan lainnya.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

Apakah indikasi dari gg berhitung khas?

A

Kemampuan berhitung anak harus secara bermakna lebih rendah daripada tingkat yang seharusnya dicapai berdasarkan usianya, intelegensia umum, tingkat sekolahnya, dan terbaik dinilai dengan cara pemeriksaan untuk kemampuan berhitung yang baku

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
17
Q

Apa yang dimaksud dengan gg belajar campuran?

A

Hendaya pada kemampuan berhitung, membaca, atau mengeja secara bermakna, tetapi tidak dapat diterangkan sebagai akibat dari retardasi mental atau pengajaran yang tidak adekuat, atau efek langsung dari ketajaman penglihatan, pendengaran, atau fungsi neurologis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
18
Q

Kesulitan belajar ditunjukan oleh adanya?

A

adanya hambatan-hambatan tertentu untuk mencapai hasil belajar, dan dapat bersifat psikologis, sosiologis, maupun fisiologis, sehingga pada akhirnya dapat menyebabkan prestasi belajar yang dicapainya berada di bawah semestinya

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
19
Q

Apa yang dimaksud dengan kesulitan belajar?

A

Gangguan-gangguan yang diwujudkan oleh kesulitan yg signifikan dalam penggunaan kemampuan membaca, menulis, menalar atau matematika

20
Q

Kemungkinan kesulitan belajar berhubungan dengan apa?

A

saraf

21
Q

Apa yang memperparah kesulitan belajar?

A

adanya handicap pada indera dan pengaruh lingkungan

22
Q

Apa saja jenis kesulitan belajar?

A

disleksia, disgrafia, diskalkulia

23
Q

Apa gejala disleksia?

A

Kemampuan membaca anak berada di bawah kemampuan yg seharusnya dg mempertimbangkan tingkat inteligensi, usia dan pendidikan. Bukan masalah penglihatan tetapi kemampuan syaraf dan otak dlm mengolah, memproses informasi yg sedang dibaca. Terdeteksi setelah anak memasuki dunia sekolah.

24
Q

Apa saja penyebab dari disleksia?

A

Faktor keturunan:cenderung terdapat pada keluarga kidal (namun anak kidal belum tentu disleksia), Problem pendengaran sejak usia dini & tak terdeteksi akibatnya otak sulit menghubungkan bunyi/suara yg didengar dg huruf/kata yg dilihat, dan Faktor kombinasi

25
Q

Sulit mengeja secara benar (anak bingung menghadapi huruf yg mirip seperti: b-d. u-n, m-n, Sulit mengurutkan hurup dalam kata. Sulit paham apa yg dibaca, Membaca kata kadang benar kadang tidak, Sering terbalik mengucapkan kata, misal: hal menjadi lah atau kucing duduk di atas kursi menjadi kurisi duduk di atas kucing, Bingung menentukan tangan tuk menulis. Lupa meletakkan tanda baca, Lupa mencantumkan huruf besar atau salah tempat, Tulisan naik turun, Menempatkan alinea keliru
merupakan ciri

A

disleksia

26
Q

Bagaimaan cara berpikir anak disleksia?

A

Cara berpikir dengan gambar bukan huruf atau angka

27
Q

Apakah variasi dari ana disleksia?

A

dg/tanpa kesulitan matematik, ingatan tajam / pelupa

28
Q

Apa saja gejala disgrafia?

A

tidak dapat menulis dengan mantap atau tulisan tangan buruk, sulit mengharmonisasi ingatan dengan gerak otot secara otomatis

29
Q

Apa saja ciri ciri disgrafia?

A

ukuran dan bentuk huruf tidak proporsional, penggunaan huruf besar dan kecil tercampur, sulit pegang alat tulis, bicara pada diri sendiri ketika menulis/terlalu perhatikan tangan saat menulis, cara menulis tidak konsisten, tetap mengalami kesulitan meski hanya diminta menyalin

30
Q

Apa gejala diskalkulia?

A

sulit memahami angka,simbol,proses matematis

31
Q

Apa penyebab diskalkulia?

A

lemah pada proses visual, sulit untuk sistematis dan fobia mtk

32
Q

Apakah ciri ciri dari diskalkulia?

A

Sulit melakukan hitungan matematis tapi perkembangan bahasa dan lainnya normal, terhambat dalam pemahaman tentang waktu, hambatan dalam musik dan aktivitas berolah raga yg berhubungan dengan skor

33
Q

Apakah bantuan yang mungkin diperlukan pada anak dengan diskalkulia?

A

dokter mata, THT, neurolog, Psikolog, Psikiater, terapis (wicara, fisioterapi), oendidik

34
Q

Bagaimaan penanganan kesulitan belajar?

A

Usahakan memahami kondisi anak (jangan bandingkan dengan anak lain, sesuaikan tugas dengan keterbatasan yg dimiliki, waktu >lama), Lakukan asosiasi untuk konsep yg dipelajari dengan kehidupan sehari-hari, Puji secara wajar keberhasilan anak,dorong untuk berusaha jika gagal, pupuk rasa percaya diri, dan Latihan terus & Cari bantuan

35
Q

Bagaimana cara penanganan pada anak disleksia?

A

belajar membaca dengan etode phonic

36
Q

Bagaimaan cara penanganan anak dengan disgrafia?

A

melatih dengan tes tes dan ujian

37
Q

Bagimana cara penangan anak diskalkulia?

A

teknik individualisasi yang dibantu tim, privat dengan teman sebaya, bimbingan belajar

38
Q

Apa saja faktor faktor yang berpengaruh dalam proses belajar?

A

faktor internal (kapasitas individu, motivasi, gaya belajar, persepsi terkait proses belajar, pengulangan/repetisi, konsentrasi/fokus, hambatan/gangguan belajar) dan faktor eksternal (pengajar, kondisi tempat belajar, dukungan sosial, sarana prasarana, konsekuensi (penghargaan/reward atau punishment)

39
Q

Tatalaksana yang dapat dilakukan bagi penderita disleksia adalah…
A. Metode phonic
B. Tes wawancara
C. Latihan menulis
D. Bimbingan belajar

A

A. Metode phonic

40
Q

Apa nama gangguan perkembangan belajar dimana siswa mengalami kesulitanuntuk menuliskan kata atau kalimat ?
A. Diskalkulasi
B. Dyspepsia
C. Disgrafia
D. Disleksia
E. Disalfatia

A

C. Disgrafia

41
Q

Apa nama ggn perkembangan belajar dimana siswa mengalami kesulitan terkaitperhitungan aritmatika?
A. Dyspepsia
B. Disalfatia
C. Diskalkulia
D. Disgrafia
E. Disleksia

A

C. Diskalkulia

42
Q

Apa nama ggn perkembangan belajar siswa memiliki kesulitan mengurutkan abjad atau mengeja huruf ?
A. Diskalkulasia
B. Dyspepsia
C. Digrafia
D. Disleksia
E. Disalfatia

A

D. Disleksia

43
Q

Apa yg dimaksud dengan ggn perkembangan belajar ?
A. Hambatan2 yg diperoleh individu pada saat proses belajar
B. Ggn pada normal ketrampilan belajar
C. Keadaan ketika individu berada pada situasi yg sulit utk memperolehinformasi
D. Suatu kondisi dimana seseorang mengalami hambatan perkembanganE. Ggn perkembangan karena sebuah penyakit sehingga menghambat saatbelajar

A

A. Hambatan2 yg diperoleh individu pada saat proses belajar

44
Q

Manakah ayat alQuran yg paling pas dengan cara menyikapi permasalahan/ggnperkembangan beajar dlm kehidupan?
A. Albaqarah ayat 286
B. Albaqarah ayat 1-5
C. Almuthaffifin ayat 1-5
D. Annuur ayat 1-2
E. Almuthaffifin ayat 11-15

A

A. Albaqarah ayat 286

45
Q

Tatalaksana yang dapat dilakukan bagi penderita diskalkulalia adalah…
A. Metode phonic
B. Tes wawancara
C. Latihan menulis
D. Bimbingan belajar

A

D. Bimbingan belajar

46
Q

Seorang anak berusia 8 tahun sering keliru
dalam mengurutkan huruf. Apakah
intervensi yang paling tepat?
a. Teknik individualisasi
b. Bimbingan belajar
c. Metode phonic
d. Latihan tes
e. Ujian tulis secara berulang

A

c. Metode phonic