Neuro emergencies; dr. Ardiansyah, Sp.S Flashcards
Apa saja yang termasuk dalam kegawatdaruratan neurologik?
Stroke
Trauma kepala dan medulla spinalis
Koma
Status epilepticus
Sindroma Guillain barre
Meningoencephalitis akut
Edema otak
Pada saat kita menemukan pasien dengan kegawatdaruratan neuroglogis apa yang harus diperhatikan?
Monitoring
Apa yang dimaksud dengan monitoring pada kasus kegwatdaruratan?
Mencatat dan melaporkan setiap perubahan yang mungkin memerlukan tindakan, baik medis maupun bedah dan memulai langkah penatalaksanaan untuk menyelamatkan sebelum terjadi kerusakan iereversibel
Keadaan umum dan dungsi serebral serta respon terhadap pengobatan harus diamati 24 jam
Pengamatan terhadap tanda-tanda fibrilasi atrial, blok artriventrikuler atau bradikardi, takikardi, infark miokard, aritmia ventrikuler, juga rutin dilakukan analisis gas darah untuk memantau fungsi serebral dan fungsi pulmonal secara umum, tekanan darah dan temperature
Pada analisis gas darah meliputi apa saja?
pH, tekanan parsial oksigen (PaO2), tekanan parsial CO2 (PaCO2), HCO3, saturasi oksigen (SO2) dan aaDO2
Pada pengalamatn fungsi serebral apa yang diamati?
Tingkat kesadaran
Fungsi neurologis
Fungsi kognitif
Kadar gula darah
Keseimbangan cairan
Hematokrit
Ct-scan (apabila curiga edema otak atau perdarahan intraserebral)
Bagaimana cara menilai fungsi neurologis?
Cara menilai hemiparesis stroke yang tidak sadar adalah dengan posisi pasien tidur, kemudian kedua kaki pasien ditekuk dan dilepaskan dengan cepat. Bagian tubuh yang mengalami hemiparesis maka akan langsung loyo (langsung jatuh)
Pada kondisi apa yang harus cek tekanan darah?
Kalau curiga perdarahan. Kalau sistolik .180 mmhg maka rentan stroke hemoragik karena tekanan darah segitu penyebab pecahnya pembuluh darah. Kalau dibawah normal mungkin infark
Bagaimana pembagian derajat kesadaran semikualitatif
Compos mentis 14-15
Apatis 12-13
Somnolen 10-11
Delirium 7-9
Stupor 4-6
Koma 3
Kapan pasien dikatakan cidera kepala ringan menurut GCS nya?
13-15
Kapan pasien dikatakan cidera kepala sedang menurut GCS?
9-12
Kapan pasien dikatakan cidera kepala berat menurut GCS nya?
3-8
Apa sja aetiologi dari penurunan kesadaran?
Stroke
Ensefalopati
Ggn metabolism
Ggn endoktrin
Kenaikan TIK
Ensefalitis dan meningoensefalitis
Trauma kepala
Epilepsy
Pada kondisi stroke pengobatan yang sesuai harus segera diberikan atau disebut dengan?
Therapeutic window (dan pada kasus stroke therapeutic window nya esmpit)
Kalau therapeutic window kurang dari 3 jam maka bisa diberikan apa?
R-tPA (pada pasus stoke infark)
Pada kasus stroke terjadi kerusakan sel neuron sehingga perlu diberikan apa?
Neuroprotektan ; piracetam atau citicoline
Pada kasus strok perbaikan outcome terdiri dari?
Karakteristik neuron
Neurotransmitter
Sumplai darah ke otak
Peran elektrolit seperti natrium, kalium dan kalsium
Peran glukosa
Berapa CBF (aliran darah otak)?
50 ml/100 gr jarak otak/menit
Berapa kadar oksigen otak?
6 ml/100 gr jar otak/menit untuk substansia grisea
2 ml / 100 gr jar otak per menit untuk substansia alba
Berapa kebutuhan oksigen di otak?
19-23 ml / 100 gr jar otak per menit.
Berapa kebutuhan glukosa di otak?
4.5 – 7 mg/100 gr jar otak per menit
Pada otak berapa persen outpur dari jantung?
20% sekitar 800 ml/menit