Emergencies imaging; dr. Nurhayati Mkes, Sp.Rad Flashcards
Apa saja modalitas yang bisa dilakukan untuk pencitraan?
Radiographs (plain, contrast), Radiasi Computed Tomography, Ultrasound, Magnetic Resonance Imaging, Nuclear Scintigraphy, dan Angiography
Modalitas yang paling efektif, Tersedia secara luas, Dosis radiasi yang lebih rendah dibandingkan dengan CT, Pada kasus tertentu dilakukan dengan cepat (rontgen dada), Sering digunakan sebagai skrining awal untuk menyingkirkan sesuatu yang jelas sebelum menggunakan modalitas lanjutan seperti CT atau MR. ini merupakan jenis pencitraan apa?
Plain Radiografi (foto polos)
Modalitas yang tepat digunakan untuk tulang kompleks, tersedia secara luas, berguna untuk penilaian jaringan lunak. Ini merupakan modalitas apa?
Computed Tomography (CT)
Apa keunggulan dari USG?
Menyediakan gambar real-time, tidak menggunakan radiasi berbahaya
Apa kekurangan dari USG?
Keterbatasan bidang pandangan, kesulitan kalau tulang, udara dan gas
apa modalitas pencitraan yang tidak menggunakan radiasi
usg
Pencitraan yang efektif untuk jaringan lunak adalah?
USG
Frekuensi yang tepat pada USG untuk struktur superfisial misal otot, tendon, testis, payudara, tiroid?
Frekuensi tinggi (7-18 MHz)
USG dengan frekuensi yang lebih rendah (1-6 MHz) digunakan untuk?
Struktur yang lebih dalam contohnya hati dan ginjal
Pencitraan yang menggunakan medan magnet yang kuat, gradien medan magnet dan gelombang radio adalah?
MRI
Pencitraan yang memberikan kontras yang lebih baik pada gambar jaringan lunak adalah?
MRI
MRI itu bukan untuk kegawatdaruratan tapi kalau pasien udah stabil baru bisa pakai MRI karena bisa menilai lebih bagus
Untuk melihat cranium, pakai X-ray kurang jelas bikin bingung jadinya pakai apa?
CT-scan
Pencitraan apa yang paling tepat untuk soft tissue?
MRI
Untuk melihat tulang paling tepat menggunaan pencitraan apa?
X-ray
Apa saja aturan yang harus dieprsiapkan untuk modalitas persiapan pasien dalam radiologi?
Aturan 1 : pilih Teknik pencitraan yang tepat
Aturan 2 : periksa kontraindikasi
Aturan 3 : diskusikan dengan ahli radiologi
Aturan 4 : persiapkan pasien
pa saja yang harus dipersiapkan untuk Wanita untuk Foto polos dan CT?
cek kehamilan
Jika menggunakan kontras IV apa yang harus dipersiapkan?
Kreatinin, DM, Riwayat hipersensitivitas
Apa yang harus dipersiapkan sebelum pemeriksaan USG?
Puasa, kandung kemih penuh (tergantung pada jenis pemeriksaan), dan memastikan tidak ada benda yang menghalangi di area yang diperiksa
Apa yang harus dipersiapkan sebelum melakukan MRI?
Lengkapi cheklist MRI, lepas logam dll, obat penenang jika pasien tidak kooperatif
Pemeriksaan radiologi yang bisa dilakukan pada kasus fraktur tulang tengkorak adalah?
X-ray dan CT. *tapi radiologi foto polos tidak lagi direkomendasikan untuk menilai cedera kepala
Fraktur cranium paling baik dicitrakan dengan?
CT-scan
Kegawatan hemmorage dapat terjadi karena traumatic dan non traumatic memerlukan CT scan. Indikasinya adalah pasien dengan?
Trauma daerah kepala dan defek neurologi fokal
Kegawatan perdarahan karena trauma meliputi?
EDH, SDH, SAH, dan kontusio serebri
Kegawata perdarahan kepala karena non trauma meliputi?
hipertensive hemorrhage dan
Cerebrovascular disease (Intracranial aneurysma)
apa khas bentuk perdarahan EDH?
Bentuk bikonfek mengumpul