EB 2 // Trematoda Cestoda Dr. drh. Tri Wulandari K., M.Kes. Flashcards
Nama lain dari Trematoda
platyhelminthes (cacing pipih)
Bentuk dari cacing trematoda adalah
daun, Tidak bersegmen, hemafrodit (kecuali trematoda darah)
Alat penghisap (sucker) pada trematoda berupa
oral dan ventral
System rgan yang menonjol dari treamtoda adalah
system pencernaan dan reproduksi
Treamtoda usus terdiri dari
F. buski, E. ilocanum, H. heterophyes, M. yokogawai
Treamtoda hati terdiri dari apa saja
C. sinensis, F. hepatica
Treamtoda darah:
S. mansoni, S. japonicum, S. mekongi, S. haematobium, S. intercalatum
Treamtoda pari terdiri apa saja:
P. westermani
Tremtoda usus (F. buski) spesies:
Fasciolopsis buski, Echinostoma, Heterophyids (Heterophyes-heterophyes dan
Metagonimus yokogawai), Gastrodiscoides hominis
Habitat Treamtoda usus
di usus halus (duodenum dan jejunum) dan usu besar (g. hominis)
Trematoda usus f. buski penularannya melalui
termakannya metaserkaria yang terdapat pada tumuhan air.
Trematoda usus yang penularannya melalui ikan
trematoda usus heterophydis
Trematoda usus yang penularannya melalui keong adalah
ecjinostom ailocanum
Infeksi berat yang terjadi pada trematoda usus adalah
diare, feses warna kuning terang, absorbs vitamn b12 menurun, edema umum dan
ascites.
morfologi telur trematoda ussuL
lonjong berdinding transfaran, beroprekulum dan berisi sel granula
tatalaksan trematoda susu menggunakan
praziquantel 25 mg/kgbb 3x sehari selama sehari
pencegahan yang dapat dilakukan untuk trematoda usus
hindari menelan metaserkaria sehingga tidak boleh makan tumbuhan air mentah, ikan
yang diasapkan/diasamkan, keong mentah yang sudah terkontaminasi metaserkaria.
Keong vector yang harus dhindari
(Planorbidae, Segmentina, Hippeutis)
Tumbuhan air vector yang harus dihindari untuk mencegah trematoda usus adalah
water chestnut, bamboo shots dan water calthdrop
Treamtoda hati nama lainnya
f. hepatica
Apa saj ayang termasuk spesies dari trematoda hati
Clonorsis sinensis (A), Opisthorchis felineus, O. Viverrini (B), Dicrocoelium
dendriticum, Fasciola hepatica (C), F. gigantica.
Trematoda hati (Clonorschis Sinesis) distribusi geografisnya berada di
Asia tenggara terutamadi Cina, korea dan Jeoang
F. Hepatica berdistribusi berada di
amaerika selatan
. F. gigantica berridtribusi di
Hawaii
Opisthorchis felineus berdistribusi di
Polandia, Prusia, Siberia
O. viverrini berdistribusi di
Thailand, Laos, Malaysia, Vietnam
Ptogenesis trematoda usus
Gerakan cacing menginflasi proliferative di epitel ductus biliverus→iritasi duktus
biliverus yang sering→ductus biliverus dilatasi→obstruksi duktus biliverus dan
kolangitis
Gejala klinis dari trematoda hati
Indigesti, epigastric discomfort, kelemahan, dan kehilangan berat badan, hepar
membesar, nekrotik dan anemia
Diagnosis untuk trematoda usus:
di daeah endemic, usg, ct scan
hasil usg treamtoda hepar
caing dewasa di hepar
hasil ct scan treamtoa hati
dilatasi dan penebalan ductus biliverus
pengobatan untuk trematoda hati (fascioliasis)
bithionol 30-50 mg/kgBB 10-15 dosis
pengobatan untuk c sisnesis
- 25 mg/kg bb 3x sehari
pencegahan pencegahan pada treamtoda
Memasak udang/kepiting yang baik, perbaikan sanitasi, waspadai reservois host
gejala klinis terinfeksi trematoda hati
Nyeri dada, dispnoe, bronkhitis kronis, bronchiektasis, pleural efusi, fibrosis paru.
Cacing dapat migrasi ke organ lain: otak, kulit, hepar
trematoda darah genus nya
Schistoma
Ukuran : 10-20 m
Morfologi trematoda darah jantan
canalis gynecophorus sebagai tempat betina
Morfologi trematoda darah betina
lebih langsing, canalis gynecophorus di cacing jantan
kontak dengan air mengandung serkaria
Siklus hidup vektor trematoda darah
keong
Patogenesis dan gejalas klinis pada tahap penetrasi serkaria adalah
lesi vesikel, petechial hemoragi, pruritus (swimmers itcg) -> 1-4 hari
Fase migrasi dari trematoda darah pada berapa minggu
3 minggu awal mulai muncul manifestasi toksik dan alergik
Gejala klinis fase migrasi adalah
malaise, demam, urtikaria dan gangguan perut
diagnosis didasarkan pada
Riwayat pernah tinggal di daerah endemic, swimmers itch dan gejala gejala lainnya.
Karakteristik telur trematoda darah S. Japonicum adalah
lebih membulat dengan tonjolan duri kecil di samping
Karakteristik telur trematoda darah S. mansoni
tonjolan duri di samping
Karakteristik telur trematoda darah S. haematobium
tonjolan di ujung
Treatment yang dilakukan pada trematoda darah s. mansoni, s. haematobium dan s.
intercalatum
praziquantel 40 mg/kg/bb dosis tunggal
Tatalaksana praziquantel untuk trematoda darah s. mansoni, s. haemotobium.. s.
japonicum dan s. mekogi
3x 10 mg/kg bb
Seorang pasien datang dengan keluhan batuk
berdahak warna kecoklatan, sering makan
udang, stadium infektifnya adalah…
A. Metaserkaria
B. Serkaria
C. Onkosfer
D. Sistiserkus
E. Sista
A. Metaserkaria (semua trematoda, kecuali
schistosoma)
. fase infeksius dari parognimus wastermani
A. telur
B. larva
C. cacing
D. serkaria
c
. fase infeksius dari parognimus wastermani
A. telur
B. larva
C. cacing
D. serkaria
E. metaserkaria