Penyebab Infeksi Kulit pada Manusia; dr. Shesy Flashcards
infeksi kulit akibat jamur yang sering dirtemui
kandidiasis
dermatofitosis
sifat jamur
Eukariotik Tidak berklorofil Berinti, berdinding sel (kitin, manan, selulosa) Sekresi enzim utk mencerna jaringan(inang) → saprofil & parasit Reproduksi dg spora (seksual /aseksual) Mensekresi enzim utk mencerna jaringan (inang)→ Menggunakan zat gizi terlarut utk tumbuh
morfologi jamur yang sering menginfeksi manusia
kapanhg
Tumbuh pd suhu jaringan yg terinfeksi 37⁰C morfologi jamur
ragi
Tumbuh pd suhu kamar 25⁰C
morfologi jamur
hifa
Berbentukfilamentosa (spt benang) morfologi jamur
kapang
sel yang berfungsi untuk memfagosit dan mematikan jamur
neutrofil
yang menrupakan penentu utama kekebalan sel tubuh inang jamur
sel T
proses yang menghalangi jamur masuk lebih
dalam
keratinisasi
pertahanan tubuh non- spesifik thdp jamur
komplemenm, PMN, aktivasi serum
inhibitor
masa inkubasi jamur pada dermatofitosis
1-3minggu
penyebab tinea kapitis
microsporum sp
penyebab tinea pedis
T. rubrum, T. mentagrophytes,
E. floccosum
penyebab tinea barbae
T. Verrucosum zoofilik
penyebab tinea unguinum
t. rubrum
penyebab tinea kruris
Tricophyton rubrum,
Epidermophyton floccosum
pada pemeriksaan KOH didapatkan gambaran “mie baso” ragi dan hifa
dx
pitiriasis vesikolor
penyebab pitiriasis vesikolor
Malasszi furfur
Mikroskopik rambut dg benjolan hitam terlihat lebih
jernih, berbentuk bulat / lonjong, (askus yang berisi 2-
8 askospora)
menyebabkan infeksi klinis apa
piedra hitam
khusus utk deteksi sel
ragi & hifa dalam jaringan digunakan diagnosis lab berupa
Pulasan perak metamin Gomori & asam periodic Schiff
struktur yang mencegah fagositosis
kapsul
enzim perusak molekul imun di virus
protease IgA, leukosidin
faktor perlekatan
flagel, pili, protein di dinding sel, lapisan lender & enzim (hyaluronidase)
impetigo krustosa diakibatkan infeksi
streptococcus beta hemolitik
impetigo bulosa diakibatkan infeksi
staphylococcus au.
folikuliti dan karbunkel disebabkan infeksi
staphilococcus aureus
yang disebabkan karena infeksi stapylococcus au.
folikulitis
funrunkel karbunkel
abses mulptiple
ektima diakibatkan infeksi
streptococcus