Kelainan Kulit oleh Parasit; dr. Tri Flashcards
parasit pemicu CLM yang hospesnya dari kucing dan anjing
- Ancylostoma caninum, (subtropic utara) pada kucing
- Ancylostoma brazilinese (tropis) pada kucing anjing
CLM ini menyerang lapisan kulit mana
st korneum-st granulosum
pada CLM larva melepaskan lapisan kutikula saat berada di lapisan kulit mana
st. korneum
faktor predisposisi CLM
pekerjaan yang kontak dengan tanah lembab, mandi diluar tanpa ala kaki, bermain pasir yang ada kotoran kucing n anjing
Pruritus, eritematous, edematous papules/
vesikel berisi cairan serous, Serpiginous tunnels, Tingling/prickling pd tempat infeksi 30 menit
setelah penetrasi larva
manifestasi dan kondisi yang sering dijumpai pada
CLM/creeping eruption
immunoglobulin yang meningkat pada CLM
igE
parasit penyebab larva curens
Strongyloides stercoralis
bentuk lesi pada larva curens
eritematous, edematous urticarial
farmakoterapi topikal pada larva curens
10% thiabendazole susp.
atau mebendazole cream
farmakoterapi oral larva curens
Albendazole 400 mg
farmakoterapi alternatif larva curens
Mebendazole,
ivermectin
komplikasi larva curens
infeksi sekunder bakteri (Streptococcus pyogenes)
Myasis di sebabkan oleh
Infestasi larva non blood sucking flies
daerah endemik myiasis di indonesia
Sulawesi, Sumba Timur, Pulau
Lombok, Sumbawa, Papua dan Jawa
myasis aksidental terjadi karena
Telur diletakkan pada bahan organik busuk atau makanan →
tertelan
contoh lalat penyebab myasis aksidental
Sarcophaga, Musca
Myasis Semispesifik (fakultatif) terjadi karena
Telur diletakkan pada bahan organik busuk atau luka baru.
lalayt yang menjadi penyebab myasis semispesifik
Chrysomyia, Sarcophaga
Myasis Spesifik (obligat) disebabkan karena
Telur diletakkan dan larva menginvasi jaringan tubuh man/
hewan (penetrasi kulit sehat).
lalat yang menjadi penyebab myasis obligat di indonesia
Crysomyia bezziana
myasis telinga sekunder karena
• Komplikasi myasis hidung dan mulut → melalui tuba
Eustachius
myasis telinga primer
Luka/ nanah di liang telinga → lalat bertelur → larva →
gendang telinga → rongga telinga tengah
myasis telinga primer menyerang telinga bag.
tengah
myasis mata disebut
opthalmomiasis
myasis mata yang mengenai mata depanm
myasis interna
myasis mata yang mengenai bilik mata belakang
myasis posterior
myasis mata yang tidak mengenai bolamata
eksterna
tindakan yang dilakukan dalam pengambilan larva pada bagian tubuh terbuka
irigasi 5 – 15 % kloroform / etanol + vegetable oil/ terpentin;
pada infeksi sekunder myasis tatalaksana apa
antibiotik
famili sarcopidae yang menyebabkan scabies
sarcoptes scabei
jumlah kaki pada sarcoptes dewasa
4
alat mulut pada sarcoptes
kalisera+palpus
morfologi bentuk sarcoptes
Oval, pipih dorso-ventral
siklus hidup sarcoptes
larva-nimfa-dewasa
Lesi berbentuk kurva bekas
terowongan, titik hitam (deposit feces) pada tempat predeleksi
Gatal terutama malam hari
dx dan disebabkan oleh
scabies - sarcoptes scabei
sampel pemeriksaan scabies
kerokan kulit
terapi krim/lotion pada scabies
0,5% malathion ; 10% crotamion
terapi emulsi pada scabies
20-25% benzyl benzoate
terapi scabies apa saja
permethrin 5%
0,5% malathion ; 10% crotamion
20-25% benzyl benzoate
demodicosis pada folikel rambut wajah disebabkan oleh
demodex follicularis
demodicosis glandula sebacea leher dan dada diakibatkan
demodex brevis
siklus hidup demodex
telor-larva-protonymph-nimfa-dewasa
kelompok rentan demodicosis
Kelompok usia rentan: 20-30 tahun
sekresi sebum banyak
farmakoterapi demodicosis
Insektisida topikal (crotamiton cream, permethrin cream), Metronidazole topikal / sistemik
pediculosis disebabkan ordo
Phthyraptera/Anoplura
spesies pediculosis/kutu yg banyak di kepala dan anak2
- Pedicuus kapitis
siklus hidup kutu
telor-nimfa 1-nimfa 2-nimfa 3-dewasa
Serangga yg memiliki venom/senyaaawa antigenic
kalajengking (Scorpionida), laba2 (Araneae), lebah+wasp+semut (hymenoptera),
kumbang (coleoptera) caterpilaar (lepidoptera)
Laba2 (Araneae) mengeluarkan toksin apa
neurotoksin
Bee venom mengeluarkan toksin bersifat apa asam/basa
asam diatasi dengan alkalis
Wap venom menyebabkan toksin bersifat apa asam/basa
- Basa, jd diobatin pake asam cth: cuka, lemon
Kumbang toksinnya namanya
paederin
Chilopoda/kaki serratus/lipan toksinnya apa
campuran histamin, serotoin yg sebabkan parestesi
tatalaksana pada reaksi lokal gigitan serangga
- Mencuci dengan sabun dan air
- Kompres dingin
- Krim steroid untuk lokal
- Pengobatan untuk nyeri