EB 1 // Infection in pregnancy & purpurium (TORCH, TBC, vaginitis, HIV/AIDS, etc); dr. Supriyatiningsih Flashcards

1
Q

Singkatan TORCH?

A

toxoplasma, other (hepatitis B), rubella, cytomegalovirus, herpes simplex

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Toxoplasmosis disebabkan oleh ?

A

protozoa toxoplasma gondii (parasite obligat intraseluler)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

transmisi penularan toxoplasmosis? 

A
  • Memakan daging mentah atau setengah matang, terutama babi.
  • Kontak dengan feces kucing yang terinfeksi.
  • Melalui placenta, bila ibu terinfeksi ketika hamil.
  • Tranfusi atau transplant organ.
  • Menelan telur toxoplasma dari tanah.
  • Wanita dengan compromised immune system beresiko mengalami reaktivasi infeksi sebelumnya.
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

choriorenitis (peradangan pd koroid dan retina), hydrocephalus, intracranial calcifications
merupakan trias dari

A

symtomp toxoplasmosis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Salah satu mafifestasi klinis toxoplasmosis adalah ocular toxoplasmosis. Gejalanya berupa?

A

Berkurangnya ketajaman visual, Lesi fokal putih dengan inflamasi humor vitreus terlihat pada pemeriksaan optalmoskopi, Lesi rekuren pada tepi luka retinochoroidal

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Periksaan penunjang untuk toxoplasmosis adalah?

A

tes serologi antibody, ELISA, meternal igG (menandakan infeksi terdahulu), serologi bayi baru lahir dg igG/igM, tes PCR pd WBC, CSF, plasenta

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Apabila tes cairan amnion menandakan T gondii positive, bagimana terapinya?

A

pengobatan 3 minggu pyrimethamine 50 mg/hari per oral dan sulfadiazine 3 g/hari dibagi dalam 2-3 dosis per oral bergantian dengan pengobatan 3 minggu spiramycin 1g 3x sehari untuk pengobatan maternal, ATAU dengan Pyrimethamine 25 mg/hari per oral dan sulfadiazine 4g/hari per oral dibagi dalam 2-4 dosis per hari sampai melahirkan DAN ditambah dg Leucovorin 10-25 mg/hari per oral (untuk mencegah supresi bone marrow)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Obat anti toxoplasmosis yg dpt menyebabkan supresi bone marrow adalh?

A

pyrimethamine dan sulfadiazine

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Infeksi virus yg dpt terjadi pd kehamilan?

A

rubella, HSV, HIV, hepatitis, CMV

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Infeksi virus yg bermanifestasi kulit berupa spot blueberry muffin, yg dpt bertransmisi melalui plasenta dan bisa menyebabkan defek kongenital serius, abortus, dan kelahiran mati adalah?

A

rubella

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

Management dan pencegahan pd ibu hamil dg infeksi rubella?

A

analgesic ringan, istirahat, support

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

Management dan pencegahan pd neonatal dg infeksi rubella?

A

tidak ada spesifik terapi untuk kongenital rubella. Defek mata atau jantung dapat dikoreksi dengan operasi.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

Bagaimana pencegahan rubella sblm hamil?

A

vaksin rubella dan MMR (measles, Mumps, rubella), tp ga dorekkomendasi saat hamil, tp boleh saat menyusui

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

Kapan wanita yg ingin punya anak dapat divaksin rubella dan MMR?

A

harus emnunggu 28 hari setelah casinasi sebelum mencoba konsepsi/hamil

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q
  • Infeksi terlokalisir SEM(Skin, Eye, and mouth) 50%
  • Vesikel muncul pada hari ke 6-9
  • Lebih dari 10% kemudian menunjukkan neurologic impairment dan infant dengan keratoconjuctivitis yg dapat berkembang menjadi choriorenitis cataract dan rethinopath, sehingga membutuhkan follow up optalmologi dan neurologi
  • Lebih dari 3 rekurensi dapat meningkatkan resiko komplikasi neurologik.
    merupakan karakteristik infeksi
A

HSV

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

Transmisi infeksi HSV bisa melalui?

A

transmisi intrapartum, antepartum (sebelum persalinan), postnatal

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
17
Q

HSV yang dihubungkan dengan luka di area mulut adalah tipe

A

HSV tipe 1

18
Q

tipe HSV yang dihubungkan dengan luka genital

A

HSV tipe 2

19
Q

Obat nativiral yg dpt digunakan untuk neonatal HSV?

A

asiklovir dan vidarabine

20
Q

transmisi yang paling sering mengakibatkan HSV neonatal

A

trans. intrapartum

21
Q

Pencegahan pada bumil dg Riwayat herpes, terutama saat mendekati akhir kehamilan ?

A

mengihindari triger, spt panas, friksi, intercourse, kacang & coklat (mengandung asam amino argine yg dpt memicu kekambuhan), demam, atau stress

22
Q

Pencegahan TBC pd infant TB adalah?

A

dg vaksin BCG

23
Q

Terapi profilaksis infant TB?

A

INH (isonicotinic acid hydrazide)

24
Q

ibu menyusui yg menggunakan INH sebgai terapi TB, harus diberi tambahan terpai apa?

A

diberi piridoksin (vit B6), untuk cegah efek samping INH, seperti neuritis perifer

25
Q

Diagnosis TBC menggunakan?

A

tes kulit PPD (mantoux), x-ray thorax, sputum.

26
Q

Pengobatan TB pada bumil?

A

bisa dg INH, RMP (rifampisin), EMB (etambutol), PZA (pyrazinamide), THZ (tioacetazone)

27
Q

Resiko eso (efek samping obat) terbanyak pd erapi TB adalah?

A

rifampisin-induced hepatitis

28
Q

Obat anti TB yg harus diganti saat hamil?

A

streptomisin, karena bersifat ototoksik bagi janin, harus diganti etambutol

29
Q

Resiko TB kehamilan? 

A

low birth weight (<2,5kg), premturity, peeklampsia, vaginal bleeding, perinatal death, fetal death, maternal death

30
Q

Penaggulangan TBC bisa dnegan ?

A

strategi DOTS
1. Komitmen
2. Penegakan diagnosa mikroskopis basil tahan asam positif
3. Pengobatan dengan RHZE+S
dengan Pengawasan menelan obat oleh PMO (Pengawas Menelan Obat)
4. Kepastian persediaan OAT pada saat penderita membutuhkan
5. Pencatatan pelaporan terintegrasi menggunakan format baku

31
Q

Manifestasi klinis hepatitis B akut pd kehamilan?

A

demam, fatigue, menurun nafsu makan, jaundice, ascites, encephalopathy

32
Q

Manifestasi klinis hepatitis B kronis pd kehamilan?

A

seringnya simptomatik, tanda-tanda sirosis hati

33
Q

Penegakkan Diagnosis Hepatitis B Kronik pada Kehamilan ?

A

HBsAg positif selama 6 bulan

34
Q

Factor resiko terinfeksi hepatitis B?

A

Multiple sexual partner, penggunaan obat intravena menggunakan jarum tidak steril, ontak dengan pasien yang terinfeksi atau pasien karier hepatitis B kronis

35
Q

Faktor risiko transmisi VHB?

A

Status HBeAg (+) pada ibu, Kadar DNA-VHB pada ibu (>200.000 IU/mL)

36
Q

Transmisi infeksi HIV? 

A

a. Kontak langsung dengan darah yang terinfeksi
b. Kontak seksual: oral, anal, atau vaginal
c. Kontak langsung dengan air mani atau cairan vagina dan serviks
d. Ibu yang terinfeksi HIV kepada bayinya selama kehamilan, persalinan, atau menyusui

37
Q

HIV tidak ditransmisikan melalui?

A

a. Batuk, bersin
b. Gigitan serangga
c. Menyentuh, memeluk
d. Air, makanan
e. Kissing
f. Jabat tangan
g. Kontak kerja/sekolah
h. Memakai hp
i. Berbagi gelas atau alat makan

38
Q

Infeksi virus yg menyerang sel darah putih, yg disebut CD4, dan merupakan infeksi oportunitis (Seiring waktu, kemampuan tubuh untuk melawan infeksi umum hilang), adalah?

A

HIV-AIDS

39
Q

Tingkat keparahan penyakit ditentukan oleh?

A

jumlah virus dalam darah (peningkatan viral load) dan tingkat penekanan kekebalan (penurunan jumlah CD4+). Semakin tinggi viral load, semakin cepat penekanan kekebalan terjadi

40
Q

Jenis sel darah putih yg menurun pada infeksi HIV?

A

CD 4