Intususepsi/Invaginasi, dan Kelainan Kongenital GIT lainnya Flashcards
segmen tersering pada kejadian intususepsi
ileocolica
gangguan intestinal yang seringkali terjadi ketika anak baru pindah ke MPASI
intususepsi/invaginasi
gelaja utama intususepsi
vomitting billous, nyeri kolik, jelly currant stools
pada px fisik intususepsi didapatkan
massa sausage sign di abdomen
pemeriksaan pendukung pada intususepsi
rontgen, usg, barrium enema, ct (jrg)
khas intususepsi pada usg
doughnut sign dan sandwich sign
tatalaksana/terapi pada intususepsi
reduksi hydrostatik dengan barrium enema
terapi operatif yang dilakukan
reduksi manual milking procedure
bayi datang dengan nafas grok grok, perut distensi, ketika menetek muntah dan tersedak, tampak sianosis
atresia esofagus
pemeriksaan penunjang pada atresia esofagus
barrium enema dan rontgen
kelainan fase embryonal apa yang terjadi pada atresia esofagus
foregut
trias gejala pada volvulus gaster
nyeri kolik, muntah sesuai yang diminum, NGT tdk bs lewat
bayi didapatkan gambaran umbrella sign denganb barrium enema
SPH
bayi didapatkan gambaran umbrella sign denganb barrium enema
SPH
gambaran rontgen pada SPH
single bubble/monobubble