Hematology Flashcards
Khas PV :
Tidak membutuhkan eriropoetin (EPO <4 mU/ml)
Mutasi JAK2 krom 9p24 (4-1)
Hb>16/Hct>49 RBC 5.5 jt/,l pd wanita dan Hb>17, Hct >52% dan RBC >6jt/,l
Fase PV , Gejala Awal, Gejala Akhir dan Fase splenomegali
Kriteria PV menurut WHO

Indikasi mengontrol pnamielosis pada PV

Indikasi kemoterapi sitostastika pada PV

Kriteria diagnosis TE

Plihan terapi pada TE
usia muda : anagrelide, hidroxiurea
Kehamilan : Interferon alfa
Efek samping anagrelide Vasodilator dan inotropik positif (edema, artmia)
Pilihan pertama usia tua : hidroksiurea
Resiko rendah cukup aspirin
Definisi PNH

Diagnosis pada PNH

Tx. pada PNH
Transfusi dengan WE
As folat
Prednisone 20-60 mg tidak utk jangka panjang
Androgen (Fluoxymesteron), bila tidak respins dapat dihentikan
Antikoagulan tidak terbukt
Indikasi definitif : transplant dilanjutkan imunosupresan
Antibodi monoklonal eculizumab (pengikat C5)
PNHA-Anemia aplastik Syndrome : ALG, ATG dan Siklosporin
Klasifikasi Anemia aplastik

Alogaritma tatalaksana Anemia aplastik

Kriteria splenektomi pada ITP

Terapi dan faktor pengganti pada hemofilia

Perbedaan Hemofilia A dan vWF def
rasio FVIIIC/FVIII AG, tes risosetin
Pengelolaan jangka panjang PVW
Aspirin dan NSAID tidak boleh
DDAVP (kecuali pada tipe 2N
Factor vQ ; FFP atau transfusi kompleks FVW-VIII
Kriopresipitat
Premarine
EACA (mencegah perdarahan pada pembedahan minor
Estrogen
IgG intrevena
Mekanisme dari fibrinolisis primer

Ciri khas anemia megaloblastik :
Gangguan sintesis DNA/RNA -> Hambatan siklus G2 ke mitosis -> Hambatan diferensiasi sel -> Morfologis sel jadi makrositosis
Pembagian :
Anemia Megaloblastik terbagi atas
Megaloblast : hipovitaminpsis dan non hipovitaminosis (gangguan pada proses metilasi
Non megaloblastik
Tidak terganggu sintesis dna/rna mis
-Akibat meningkatnya luas permukaan membran akibat alkohol atau drug indced, hemolisisatau tumor yg mensekresi EPO, mis hemangioma, karsinoma adrnal dll
Alogaritma Anemia megaloblastik

Terapi ITP :
Prednisone (1.0-1.5 mg/kgbb/hari)
IVIG 1g/kg/hari 2-3 hatri bila AT <5000 atau purpura progresif
Splenektmomi
Terapi pada DIC

Tatalaksana ITP sebelum splenektomi

Indikasi transfusi produk darah pada DIC

Khas pada sickle cell
- Pada PDT : sel sickle
- Pemicu paling umum : infeksi
- HB Elektroforesis : No HbA jadi HbS semua pada sickle cell ds, kalau trait ada HbA dan HbA
- Terapi akut : Agresive pain management, hidrasi, oksigenasi. Bila gagal : exchange transfusion
- Kronik : Hidroksiurea
- Jangan lupa vaksin pneumokokus
Khas pada Anemia defisiensi G6PD
Hemolisis terpicu karena infeksi virus atau obat-obatan.
Hemolisis hanya terjadi pada sel tua
Pada sel darah tampak heinz bodies dengan pewarnaan violet kristal. Juga dapat penampakan bite sel
Terapi bersifat self limited. Hindari obat pemicu, obati infeksi, pertahankan hidrasi










