intervensi PIO Flashcards
suatu tindakan untuk memperbaiki keadaan
agar lebih baik
intervensi
tujuan intervensi pada konteks organisasi/perusahaan
intervensi dilakukan dengan tujuan menjadi lebih produktif dan efisien dan karyawan lebih sejahtera (wellbeing).
Dasar melaksanakan intervensi adalah
asesmen dan diagnosis
5 macam intervensi pio
Intervensi Individual
Intervensi Interpersonal & Kelompok
Intervensi HRM (Human Resources Management)
Intervensi Teknostruktural
Intervensi Strategik
Intervensi yang dirancang untuk mendorong pertumbuhan personal dan profesionalisme individu dengan memperbaiki interaksi interpersonal dan gaya kerja atau cara bagaimana orang bekerja dengan orang lain.
intervensi individu
membantu seseorang untuk menyadari perilaku, sikapnya yang
menghambat atau menimbulkan masalah secara psikologis
counseling
melibatkan kerja sama dengan manajer dan eksekutif, secara teratur untuk
membantu mereka memperjelas tujuan karyawan/bawahannya, mengatasi potensi
hambatan, dan meningkatkan kinerja mereka.
COACHING
upaya mendorong dan memungkinkan individu untuk mengemban tanggungjawab pribadi atas upaya mereka untuk memperbaiki cara kerja mereka dan menyumbang pada pencapaian tujuan organisasi.
EMPOWEREMENT
melibatkan proses membangun hubungan antara seorang manajer atau
seseorang yang lebih berpengalaman dan anggota organisasi lain yang kurang
berpengalaman.
mentoring
bentuk empowerement
Suggestion involvement, job involvement, high involvement.
Dilakukan job redesign, sehingga aneka ketrampilan karyawan dimanfaatkan. Karyawan
percaya bahwa tugas-tugas mereka penting, memiliki otonomi dalam memutuskan bagaimana menjalankan pekerjaan
Job involvement
Karyawan didorong untuk menyumbangkan ide-ide melalui program saran formal
quality circle, tetapi kegiatan kerja sehari-hari tidak benar-benar berubah
Suggestion involvement
Memberi karyawan perasaan dilibatkan,tidak hanya dalam bagaimana mereka mengerjakan
pekerjaan, namun juga dalam kinerja total organisasi. Informasi mengenai segala aspek kinerja bisnis dibagi secara horizontal keseluruh organisasi, maupun vertikal semua tingkat struktur.
high involvement
Intervensi yang berhubungan dengan proses hubungan kerja antar karyawan
INTERVENSI INTERPERSONAL & KELOMPOK
team building, intergroup conflict management
intervensi kelompok