Alkohol Flashcards
1
Q
Ada 10 bahaya alkohol untuk penggunanya, apa saja?
A
- Alkohol mengganggu sistem saraf
- Alkohol dapat memengaruhi saraf pusat jika dosis tinggi
- Alkohol menyebabkan penyakit jantung yang disebabkan oleh lemak yang tertumpuk pada pembuluh darah sehingga aliran darah terhambat dan kerja jantung meningkat
- Menimbulkan warna kemerahan pada kulit, pelebaran pembuluh darah kulit (yang menyebabkan hipotermia)
- Sel-sel hati bekerja keras untuk menghilangkan racun sehingga fungsi tidak optimal
- Mengganggu kemampuan ginjal untuk menyerap cairan sehingga dehidrasi (bisa kematian)
- Kemungkinan besar terkena kanker lidah dan kerongkongan
- Menghambat perkembangan saraf bayi dalam kandungan sehingga menyebabkan cacat mental
- Menyebabkan iritasi usus sehingga tidak dapat menyerap cairan
- Menghambat kerja alat tubuh dan sistem saraf pusat