Gangguan Mood Flashcards
Dopamin peran
perilaku hiperaktif pada mania
Serotonin peran
regulasi tidur, nafsu makan, suhu tubuh, metabolisme, libido, menginhibisi perilaku agresif
Norepinefrin
disfungsi kognitif, disforia, kelelahan dan apati.
GABA dan glutamat
neurotransmiter inhibitori dan eksitatori utama punya implikasi pd gg mood.
Histamin
atur proses belajar dan memori, homeostasis endokrin, pemenuhan kebuth primer
Asetilkholin
perilaku motorik, daya ingat, kemampuan kognitif
Emosi?
kompleks keadaan perasaan dg komponen
- psikis
- somatik
- perilaku
Afek?
Ekspresi emosi yg dinilai o/ pemeriksa (objektif)
,bisa tdk konsisten dg pernyataan pasien
Mood?
Ekspresi emosi yg
Meresap
menetap
Dilaporkan o/ pasien (subjektif)
appropiate affect?
Irama emosional yg harmonis dg
gagasan,
pikiran atau
pembicaraan yg menyertai
AFEK TERBATAS (RESTRICTED)?
DEPRESI
CEMAS
AFEK TUMPUL (BLUNTED AFFECT)
PSIKOTIK
AFEK DATAR (FLAT AFFECT)
SKIZOFRENIA
GANGGUAN SUASANA PERASAAN (MOOD / AFEKTIF ) apa aja
Manik, bipolar, depresif, depresi berulang, gg mood menetap
EPISODE MANIK?
Mood ↑↑, ekspansif iritabilitas
terapi antimania
Lithium, valproat, carbamazepin
px mania?
MADRS (Montgomery Asberg depression Rating Scale)
YMRS (Young Mania Rating Scale)
Bipolar?
Ep. berulang, min 2 ep.
■ mood ↑ (manik /hipo) 2 mg -4 bln
■ mood ↓ (depresi) 6 bl – 1 th
manik muncul tiba-tiba
Stressor: psikososial
KHAS : ada penyembuhan sempurna antar episode
5 EPISOD MOOD PADA GB
Depresi
Campuran
Mania
Hipomania
Eutimia
GB terapi mania akut
Divalproat,, Litium,
Ep.Depresi Akut GB I terapi
Litium, Lamotrigin, Quetiapin
Ep Depresi Akut GB II
Quetiapin
EPISODE DEPRESI
- mood depresif
- kehilangan minat & kegembiraan
- berkurangnya energi mudah lelah
dgn gejala tambahan
1. Konsentrasi & perhatian kurang.
2. Harga diri & tidak PD
3. Gagasan tt rasa bersalah & tidak berguna
4. Pandangan masa depan suram & pesimis
5. Gagasan / pikiran bunuh diri
6. Tidur terganggu
7. Nafsu makan berkurang
Depresi berat cirinya?
Waham halusinasi +, stupor depresif
Depresif terapi
SSRI: Flouxetine 20 mg Trisiklik: amitriptiline 25 mg
gangguan mood menetap?
Siklotimik:
Ketidakstabilan menetap dari mood
banyak periode depresi ringan & hipomania ringan
tidak memenuhi kriteria diagnosis
Gejala hipomanik dan periode mood depresif lebih dari 2 tahun (DSM)
Distimik
Mood depresif yang sangat lama
Min 2 tahun (DSM)
tidak pernah memenuhi kriteria diagnostik depres ringan / sedang.
Pu mulai usia dini
berlangsung beberapa tahun
kadang untuk jangka waktu yang tidak terbatas.