Status Neurologis Flashcards

1
Q

Urutan melakukan status neurologis (8)

A
  1. Kesadaran (GCS)
  2. Rangsang Meningeal
  3. Nervus cranialis
  4. Motorik
  5. Sensorik
  6. Koordinasi dan keseimbangan
  7. Refleks fisiologis
  8. Refleks patologis
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Interpretasi GCS 15

A

Compos mentis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Interpretasi GCS 11-14

A

Somnolen

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Interpretasi GCS 8-10

A

Sopor

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Interpretasi GCS < 8

A

Koma

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Pasien yang delirium biasanya terlihat seperti apa? Dan ditemukan pada kasus apa?

A

Perubahan status mental secara akut, diikuti oleh disoreintesi, hlausinasi (bisa tiba-tiba marah-marah, dll)

Biasanya terjadi pada pasien pascatraumatis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Skor GCS maksimal eye-motor-verbal

A

4-6-5

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Urutan skor GCS eye

A

4 = membuka spontan
3 = membuka ketika mendengar suara
2 = membuka ketika mendapatkan rangsangan tepukan/nyeri
1 = tidak membuka

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Urutan skor GCS motor

A
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Urutan skor GCS verbal

A
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

Penyebab terjadinya dekortikasi

A

Damage pada upper midbrain

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

Penyebab terjadinya deserebrasi

A

Damage pada pons

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

Saraf yang menyebabkan konstriksi pupil

A

CN III

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

Perbedaan pola konstriksi pupil ketika ada gangguan pada CN II dan CN III

A

CN II = direct dan indirect gak konstriksi
CN III = direct ga konstriksi, tetapi indirect tetap konstriksi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

Saraf CN I apa? Mempersarafi apa?

A

Olfaktorius, indra pembau

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

Saraf CN II apa? Mempersarafi apa?

A

Optikus, mempersarafi bola mata

17
Q

Saraf apa yang menggerakkan otot mata untuk konstriksi pupil?

A

CN III

18
Q

Saraf apa saja yang menggerakkan bola mata?

A

CN III, IV, dan VI

19
Q

Pemeriksaan apa saja yang dilakukan untuk memeriksa kondisi CN II

A
  1. Visus mata
  2. Lapangan pandang
  3. Funduskopi
20
Q

Pemeriksaan apa saja yang dilakukan untuk memeriksa kondisi CN III, IV, dan VI?

A
  1. Kelopak mata (ada/tidaknya ptosis)
  2. Posis kedua bola mata –> strabismus
  3. Gerakan bola mata –> duksi dan versi
  4. Refleks pupil
21
Q
A