Bell's Palsy dan Ramsay Hunt Syndrome Flashcards

1
Q

Pada bell’s palsy, saraf kranial berapa yang mengalami gangguan

A

CN VII (fasialis)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Bagaimana cara membedakan lesi sentral dengan lesi perifer pada pemeriksaan fungsi CN VII

A

Perifer: upper dan lower face satu sisi mengalami kelumpuhan

Sentral: hanya lower face yang mengalami kelumpuhan sedangkan upper face normal

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Faktor risiko bell’s palsy

A
  1. Paparan dingin (kehujanan, AC, angin, dll)
  2. Diabetes melitus
  3. Hamil
  4. Infeksi virus (HSV)
  5. HIpertensi
  6. Penyakit autoimun
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Pengobatan inisial bell’s palsy

A
  1. Prednison 1mg/kg atau 60mg/hari selama 6 hari, lalu diikuti penurunan bertahap total selama 10 hari
  2. (Opsional) Asiklovir 5x400mg selama 7-10 hari
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Apa yang membedakan ramsay hunt syndrome dengan bell’s palsy

A

Pada ramsay hunt syndrome ditemukan lesi herpes di daerah dekat telinga bawah

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly