Faktor Yg Mempengaruhi PMI (Post Mortal Interval) Flashcards
1. Lingkungan 2. Biologis
1
Q
faktor yg mempengaruhi PMI
A
- lingkungan
- biologis/ dekomposisi
- entomologis
2
Q
asumsi dasar forensik dlm penentuan wkt kemtian dgn menggunakan algor mortis
A
- suhu saat meninggal 37°c (ingat ada faktor lain yg mempengaruhi suhu dlm 24 jam spt:
a. variasi diurnal
b. exercise
c. infeksi.
d. siklus menstruasi) - bacaan suhu post mortem + formula matematika utk estimasi waktu.
- suhu lingkungan statis
3
Q
hukum casper / ratio
A
jika semua faktor sama jadi, ketika ada akses udara bebas, tubuh mendekomposisi 2x lbh cepat drpd jika ditenggelamkan dalam air dan 8x lebih cepat drpd dikubur dlm tanah
4
Q
henssge nomogram bgantung pada 3 pengukurn, yaitu?
A
- suhu tubuh.
- ambient suhu.
- berat badan
5
Q
metode pengukuran yg plg baik adalah
A
henssge nomogram
6
Q
perubahan 5°C ambient suhu akan mengubah minimal brp jam waktu kematian?
A
1 jam
7
Q
bgmn membca henssge normogram
A
- hubungkan titik suhu rektal dgn suhu ambient.
2. garis ke 2 bsilangan dgn berat badan, n bila dlanjutkn akn tampak variasi yg mungkin tjd
8
Q
syarat penggunaan henssge normogram?
A
- bukan dtmp radiasi kuat (matahari, heater, cooling system)
- bukan demam yg parah ato hipotermi generalisata.
- tidak ada perubahan antara saat dperiksa n dtemukan.
- tdk ada konduktivitas suhu pada permukaan tubuh