BTKV Flashcards
Peripheral Arterial Disease dibagi menjadi
ALI dan CLTI
ALI (Acute limb ischemia) onsetnya
Kurang dari 2 minggu
CLTI (chronic limb threatening ischemia)
Lebih dari 2 minggu
Anamnesis gejala ALI
5P
5P di ALI
pain, pallor, pulseless, paresthesia, paralisis
Gejala 5p muncul di ALI karena
oklusi pembuluh darah karena thrombus, muncul mendadak
Anamnesis gejala CLTI
intermittent claudication, luka sulit sembuh, perubahan warna kulit. apabila sudah tahap lanjut, nyeri ditemui saat istiriahat
intermitten claudication pada CLTI adalah
Nyeri saat berjalan yang berkurang saat istirahat.
Ananmesis RPD pada PAD
riw trauma, riw DM, merokok, penyakit jantung
Px fisik Inspeksi pada PAD
Apakah ada gangren, apakah ada perubahan warna kulit
Px fisik palpasi pada PAD
palpasi pembuluh darah dari proksimal ke distal, ck akral, cek wpk, ABI, TBI
Palpasi pembuluh darah pada PAD, a. apa saja di ekstremitas atas
a. supraclavicularis -> a. axillaris -> a. brachialis -> a. radialis/ulnaris
Palpasi pembuluh darah pada PAD, a. apa saja di ekstremitas bawah
a. femoralis -> a. poplitea -> a. tibialis posterior -> a. dorsalis pedis
Px fisik khusus pada PAD
ABI
Rumus ABI
Sistol ekstremitas bawah/sistol ekstremitas atas
Interpretasi ABI normal
0.91-1.30