Bedah Anak Flashcards
Trias Hirschprung disease
Muntah (hijau/bilious)
Distensi
Konstipasi
Gejala hirschprung disease pada neonatus cukup bulan
muntah bilious, delayed meconium (>24 jam), konstipasi
Ciri hirschprung disease pada anak
Konstipasi kronik, gagal tumbuh (BB<3SD berturut-turut), malnutrisi
Gejaa hirschprung associated enterocolitis (HAEC) (4)
Demam
Muntah
Diare bau
Distensi abdomen memburuk
Kelanjutan dari HAEC
Shock sepsis yg disebut Toxic Megacolon (TM)
Px Fisik Hirschprung disease. Berat badan?
BB <3SD/gagal tumbuh pada anak
Px fisik pada Hirschprung disease. Tanda vital?
Hirshprung disease saja - stabil
HAEC - tidak stabil,demam, takikardi, RR naik
Px fisik pada hirschprung disease. Mata?
Dapat ditemukan konjungtiva anemis (anemia), mata cowong (status hidrasi buruk)
Px fisik pada hirschprung disease. Status hidrasi?
Ubun-ubun cekung, mata cowong, mukosa bibir kering
Inspeksi abdomen pada Hirschprung disease?
Distensi (+) ke lateral (toad appearance)
Darm steifung (+)
Darm contour (+)
Gerakan peristaltis terlihat
Arti darm steifung?
Pergerakan usus “tercetak” pada dinding abdomen
Arti darm countour?
…
hasil auskultasi abdomen hirschprung disease?
hyperperistaltic (+) metallic sign
borborygmi
Palpasiabdomen hirschprung disease
keras/lunak —> tumpukan tinja /skibala
Px Rectal toucher pada hirschprung disease
Squirt sign/ blast sign (semprotan feses/udara)