Pasar persaingan monopolistis Flashcards

1
Q

definisi pasar persaingan monopolistis

A

pasar yang berada di antara dua jenis pasar ekstrim, persaingan sempurna dan monopoli. Oleh sebab itu sifat-sifatnnya mengandung unsur-unsur sifat pasar monopoli, dan unsur-unsur sifat pasa rpersaingan sempurna. / bisa didefinisikan sebagai suatu pasar dimana terdapat banyak produsen yang menghasilkan barang yang berbeda corak.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

ciri-ciri pasar persaingan monopolistis

A
  1. Terdapat banyak penjual
  2. barangnya bersifat berbeda corak
  3. Perusahaan mempunyai sedikit kekuasaan mempengaruhi harga
  4. kemasukan ke dalam industri relatif mudah
  5. Persaingan mempromosi penjualan sangat aktif
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

pada persaingan monopolistis ada berapa banyak perusahaan?

A

terdapat beberapa puluh perusahaan, maka pasar persaingan monopolistis sudah mungkin wujud dan yg penting tidak ada yang ukurannya jauh melebihi perusahaan lain (ukuran relatif sama besar)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

barang yang dihasilkan di pasar persaingan monopolistis bersifat

A

pengganti yang dekat / close subtitute

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

dalam pasar persaingan monopolistis perusahaan mempunyai sedikit kekuasaan mempengaruhi harga karena

A

barang yang dihasilkan bersifat berbeda corak, sehingga menyebabkan para pembeli bisa memilih.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

masuk kedalam industri di pasar persaingan monopolistis relatif mudah karena

A
  • modal yang diperlukan relatif besar
  • perusahaan harus menghasilkan barang yang berbeda corak dari yang udh ada di pasar dan mempromosikan barang untuk memperoleh langganan
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

urutkan dari yang paling elastis :

  1. persaingan sempurna
  2. monopoli
  3. persaingan monopolistis
A
  1. persaingan sempurna (paling elastis / kurva permintaan sejajar sumbu datar)
  2. persaingan monopolistis
  3. monopoli
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

kurva permintaan atas barang produksi dalam persaingan monopolistis bersifat

A

menurun secara sedikit demi sedikit (lebiih mendatar dan bukan turun dengan curam)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

apabila perusahaan persaingan monopolistis menaikan harga maka jumlah barang yang dijualnya

A

sangat berkurang

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

dalam persaingan monopolistis, kurva hasil penjualan marjinal (MR) …..

A

tidak berimpit dengan kurva permintaan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

terjadi keuntungan ketika kurva AC berada di….

A

bawah kurva DD

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

terjadi kerugian ketika kurva AC….

A

berada di atas kurva DD

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

terjadi keseimbangan ketika

A

MR = MC

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

Dalam persaingan monopolistis jangka panjang keuntungan yg didapat adalah

A

keuntungan normal

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

perbedaan corak kegiatan perusahaan persaingan monopolistis dengan persaingan sempurna

A
  • pasar persaingan monopolistis harga dan biaya produksi lebih tinggi dan jumlah produksi lebih rendah
  • kegiatan memproduksi di pasar persaingan monopolistis belum mencapai tingkat yang optimal (dimana biaya produksi perunit adalah paling rendah)
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

dalam menggunakan sumber daya, mana yang lebih efisien, persaingan sempurna atau persaingan monopolistis?

A

persaingan sempurna lebih efisien (baik dari efisiensi produktif dan alokatif) menggunakan sumber daya dibanding perusahaan persaingan monopolistis

17
Q

efek perkembangan teknologi dalam persaingan monopolistis?

A

pasar persaingan monopolistis memberikan dorongan yang sangat terbatas untuk melakukan perkembangan teknologi, karena dalam jangka panjang perusahaan hanya memperoleh keuntungan normal.

18
Q

distribusi persaingan monopolistis

A

seimbang (sama kek persaingan sempurna)

19
Q

persaingan bukan harga dalam pasar persaingan monopolistis ada 2, yaitu

A
  1. Diferensiasi produksi (menciptakan barang sejenis tapi beda corak dengan produksi perusahaan lain)
  2. Iklan dan berbagai bentuk promosi penjualan
20
Q

apakah ada variasi jenis barang dalam persaingan sempurna?

A

gak

21
Q

guna iklan

A
  1. untuk memeberikan informasi mengenai produk
  2. untuk menekankan kualitas produk secara persuasif
  3. untuk memelihara hubungan baik dengan konsumen
22
Q

kebaikan pengiklanan

A
  1. permintaan menjadi lebih elastis, besar kemungkinan biaya produksi per unit akan menjadi lebih rendah, tetapi tidak banyak berlaku sehingga uumnya iklan akan menimbulkan keniakan biaya produksi.
  2. pengiklanan membantu konsumen untuk membuat keputusan yang lebih baik didalam menentukan jenis barang yang akan dibeli
  3. iklan akan menggalakkan kegiatan memperbaiki mutu suatu barang
  4. iklan membantu membiayai perusahaan komunikasi masa seperti radio, televisi, surat kabar dan majalah
  5. iklan menaikkan kesempatan kerja
23
Q

kekurangan iklan

A
  1. promosi secara iklan adalah suatu penghamburan
  2. iklan tidak selalu memberi informasi yang betul
  3. iklan bukanlah suatu cara yang efektif untuk menambah jumlah pekerjaan dalam perekonomian
  4. iklan dapat menjad ipenghambat kepada perusahaan baru untuk masuk ke industri
24
Q

kebaikan pasar persaingan monopolistis

A
  1. menghasilkan barang yang berbeda corak

2. distribusi pendapatan masyarakat menjadi lebih merata (karena keuntungan normal)