PENJAS BAB 3 Flashcards
Pada gerakan jalan cepat posisi kaki harus
satu kaki selalu kontak dengan tanah
Menerima tongkat estafet tanpa melihat biasanya digunakan pelari estafet…
4 x 100 meter
Pada saat melewati mistar dimana baan diputar, hal ini merupakan lompat tinggi gaya…
straddle
Pergantian tongkat estafet harus berlangsung bada daerah pergantian yang panjangnya sejauh
20 meter
Gaya lompat tinggi yang tidak mungkin dilakukan pada bak pendaratan pasir adalah…
gaya flop
Cara pemberian tongkat estafet dimana si pemberi tongkat tanpa menoleh ke belakang dinamakan cara…
non-visual
Sikap badan saat lompat tinggi gaya straddle adalah…
telungkup
Saat mendarat dalam lompat tinggi gaya straddle yang baik adalah…
terlentang
Saat kedua kaki menyentuh tanah, berakhir pula dorongan yang diikuti oleh gerakan tarikan merupakan gerakan jalan cepat fase…
tarikan
Gerakan ini dilakukan oleh kaki depan akibat kerja tumit dan koordinasi seluruh bagian badan serta selesai apabila badan berada di atas kaki penopang , merupakan gerakan jalan cepat fase…
melayang
Saat tolakan dalam lompat tinggi sebaiknya menggunakan…
Kaki kiri
Ayunkan cakram jauh ke belakang kanan pada waktu bersamaan memutar badan, hal ini merupakan lempar cakram fase…
mengayunkan cakram
Putar pinggang kanan ke dapan dan luruskan kaki kanan, hal ini merupakan lempar cakram fase…
melepaskan cakram
Lengan yang memegang cakram diayunkan ke samping kanan-belakang diikuti oleh gerakan memutar badan ke kanan, hal ini merupakan lempar cakram fase…
ayunan lengan saat melempar
Cakram melekat/ menempel pada pangkal tangan pelempar, hal ini merupakan lempar cakram fase…
persiapan melempar cakram