pengertian sosiologi Flashcards

1
Q

Pitirim A Sorokin

A

Sosiologi mempelajari hubungan dan pengaruh timbal balik antara aneka macam gejala2 sosial

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

William F Ogburn dan Meyer F Nimkoff

A

Sosiologi adalah ilmu tentang penelitian ilmiah terhadap interaksi sosial dan hasilnya adalah organisasi sosial

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Anthony Giddens

A

Sosiologi merupakan studi tentang kehidupan sosial manusia, kelompok, dan masyarakat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Soerjono Soekanto

A

Sosiologi merupakan ilmu yang mempelajari masyarakat secara keseluruhan dan hubungan2 antara orang2 dalam masyarakat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Selo Soemardjan dan Soelaiman Soemardi

A

Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari struktur sosial dan proses sosial, termasuk perubahan sosial

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Joseph Roucek dan Roland Warren

A

Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari hubungan antarmanusia

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Konsep sosiologi

A

socius = kawan, logos = kata/berbicara

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Sosiologi menurut KBBI

A

Sosiologi adalah pengetahuan atau ilmu tentang sifat, perilaku, dan perkembangan masyarakat; ilmu tentang struktur sosial, proses sosial, dan perubahannya.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Max Weber

A

Sosiologi mempelajari tindakan2 sosial

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly