morbili Flashcards
etiologi dari morbili adalah
virus RNA, famili: para : protein paramyxoviridae, genus morbilivirus
fungsi protein H pada morbili adalah ?
meramgsang antibodi untuk menetralisir virus
fungsi proein F pada morbili adalah ?
merangsang antibodi untuk menghambat proliferasi virus saat infeksi
bagian dari virus yang menginduksi imunitas adalah ?
protein hemaglutinin (H) dan protein Fusi (F)
sebutkan faktor resiko pada morbili
- pemukiman padat
- imunisasi tidak lengkap
- usia yang sangat muda (<9 bulan)
- ibu hamil, dan manula
morbili ditularkan melalui ?
virus masuk tract. respirtorius atau ke konjungtiva melalui droplet dan bermutiple di sel epitel, dan menyebar melalui mononuklear fagosit sistem
masa inkubasi virus morbili adalah ?
3-6 hari
jelaskan patofisologi morbili !
- Virus yang terhirup dari droplet yang terpapar awalnya menginfeksi limfosit saluran pernapasan, sel dendritik, dan makrofag alveolar
- menyebar ke aliran darah dan sistem limfoid menyebabkan viremia dan menyebar ke organ yang jauh ( FASE INKUBASI)
- virus yang ada di sel dendritik dan limfosit mentransfer dirinya ke sel epitel pernafasan yang dikeluarkan sebagai droplet dan menginfeksi orang lain
- selama masa prodromal, virus menekan imunitas penjamu dengan menekan produksi interveron, melalui protein nonstruktural V dan C
- Kemudian ada imun selular dan humoral (FASE ERUPSI)
- awalnya igM 6-8 minggu baru IgG
- Antibodi IgG yang menetralisir terhadap hemagglutinin bertanggung jawab untuk kekebalan seumur hidup karena mereka memblokir reseptor sel inang dari ikatan dengan virus.
Sebutkan 2 fase morbili
- fase inkubasi : menyebabkan viremia
- fase prodromal : nekrosis epitel
- fase erupsi ; pembentukan antibodi
- fase konvalesens
sebutkan manifestasi klinis morbili !
- demam (>40 derajat)
- batuk
- rash
- mialgia
- konjungtivitis
- enathema : bercak kopik : bercak erimatousa kebiruan dengan putih ditengah
- eksanthema : bercak makulopapular eritematosa mulai dari belakang kepala, leher atas, dan menyebar ke ekstremitas
pemeriksaan penunjang pada morbili dapat dilakukan dengan ?
- serologi : IgM anrimorbili (mulai dari 1-2 hari ruam sampai 1 bulan)
igm antimorbili meningkat 4x pada fase konvalesens - isolasi, kultur atau pcr
- pada fase akut : leukopenia, imfopenia
diagnosis morbili dapat ditegakkan melalui ?
gejala klinis dan epidemilogi
diagnosis banding dari morbili adalh ?
rubella, adenovirus, enterovirus, exanthema subitum. kawasaki disease.
tatalaksana pada morbili !
- suportif
- vitamin A
- blm ada antivira