Minerals (Clinical) Flashcards
Besi merupakan komponen…
hemoglobin & myoglobin
Besi heme (animal) diarpsobsi lebih baik daripada..
Non Heme ( plant)
Absorpsi besi meningkat bila dimakan dengan…
Protein Hewani + Vitamin C
Anemia Microcytic dapat disebabkan oleh..
Defisiensi besi
pica (ingin makan yg bukan makanan), kuku sendok, dan restless leg syndrome bisa disebabkan oleh
defisiensi besi
Pada Defisiensi besi, hasil pmx lab yang ditemukan adalah..
Kadar Besi dan Ferritin RENDAH
TIBC TINGGI
Mineral yang merupakan bahan utk sintesis hormon thyroid T3 dan T4 yaitu..
Iodine
Intake adekuat dari Iodine perharinya ialah
150mcg/hari
- kalo pake garam dapur terfortifikasi iodine itu 70mcg/hari
Untuk wanita hamil, kebutuhan Iodine meningkat menjadi..
dan pd ibu menyusui menjadi…
Hamil : 200mcg/hari
Menyusui : 290mcg/hari
Bila Intake Yodium <20mcg/hari maka dapat dikatakan org tsb
defisiensi yodium
Pda orang dewasa, def. yodium dapat menyebabkan
hypothyroidism
Gangguan tumbuh pada fetus dan perkembangan otak (defek lahir, cretinism, intelektual dis., tuli-bisu, susah jalan, pendek) merupakan salah satu tand dari
Def. Iodine
Diagnosis untuk Def. Iodine dapat menggunakan..
- Thyroid function test
- goiter test
- imaging
(semua bayi baru lahir harus sreening hypothyroidisim ( tes TSH level)
Level normal Serum TSH yaitu..
< 5 mikroIU/ml
Iodine +/- Levothyroxine merupakan terapi utk
Def. Iodine
Iodine/Levo 1dd 150 mcg dapat diberikan untuk orang..
DEWASA