ied malaikat Flashcards

1
Q

ada berapa malaikat yang wajib diketahui

A

10

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

sebutkan semua malaikat yang wajib diketahui

A

jibril, mikail, izrail, israfil, munkar, nakir, raqib, atid, ridwan, malik

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

apa maksud dari beriman kepada malaikat

A

beriman kepada malaikat artinya percaya dan yakin dengan sepenuh hati bahwa ada makhluk Allah yang gaib (malaikat)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

malaikat tercipta dari apa

A

nur/cahaya

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

malaikat jibril tugasnya apa

A

menyampaikan wahyu

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

malaikat mikail tugasnya apa

A

memberikan rezeki kepada semua makhluk

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

malaikat israfil tugasnya apa

A

meniup sangkakala saat hari kiamat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

malaikat izrail tugasnya apa

A

mencabut nyawa

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

malaikat munkar tugasnya apa

A

menanyakan di alam kubur

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

malaikat nakir tugasnya apa

A

memberi sanksi atau siksa di alam kubur

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

malaikat raqib tugasnya apa

A

mencatat amal baik

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

malaikat atid tugasnya apa

A

mencatat amal buruk

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

malaikat ridwan tugasnya apa

A

menjaga pintu surga

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

malaikat malik tugasnya apa

A

menjaga pintu neraka

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

sebutkan hikmah beriman kepada malaikat (3)

A
  1. semakin yakin akan keagungan dan kekuasaan Allah
  2. bisa mencontoh para malaikat dalam beribadah dan melakukan ketaatan kepada Allah
  3. bisa menghindari sifat ujub dari amal yang dilakukan
  4. menyadari pengawasan malaikat yang selalu mencatat amal perbuatan manusia
  5. selalu mengajak kepada kebaikan dan mencegah kemungkaran
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

sebutkan cara beriman kepada malaikat jibril (3)

A
  1. membaca al quran dan mengamalkannya
  2. berdoa kepada Allah agar selalu diberi hidayah
  3. menuntut ilmu dan berbagi ilmu
17
Q

sebutkan cara beriman kepada malaikat mikail (3)

A
  1. selalu berusaha untuk mendapatkan rezeki yang halal
  2. berdoa agar diberikan rezeki yang halal
  3. tidak malas dalam belajar dan bekerja
18
Q

sebutkan cara beriman kepada malaikat israfil (2)

A
  1. memohon kepada Allah agar diselamatkan dari azab pada hari kiamat
  2. tidak cinta dunia karena dunia bersifat sementara
19
Q

sebutkan cara beriman kepada malaikat izrail (2)

A
  1. mempersiapkan diri untuk menghadapi kematian
  2. berdoa agar dimudahkan dalam sakaratul maut
20
Q

sebutkan cara beriman kepada malaikat munkar dan nakir (2)

A
  1. memohon kepada Allah agar dilapangkan di alam kubur
  2. memohon kepada Allah agar diselamatkan dari siksa kubur
21
Q

sebutkan cara beriman kepada malaikat raqib (2)

A
  1. memiliki niat baik dalam perbuatan atau ucapan
  2. selalu berbuat baik kapanpun dan di manapun
22
Q

sebutkan cara beriman kepada malaikat atid (2)

A
  1. menjauhi niat, perkataan, dan perbuatan yang buruk
  2. menghindari perbuatan maksiat
23
Q

sebutkan cara beriman kepada malaikat malik (2)

A
  1. berbuat baik dan menghindari perbuatan buruk
  2. memohon kepada Allah agar dihindarkan dari siksa neraka
24
Q

sebutkan cara beriman kepada malaikat ridwan (3)

A
  1. berbuat baik dan menghindari perbuatan buruk
  2. memohon kepada Allah agar dimasukkan ke surga
  3. menciptakan kedamaian dan ketentraman di dunia ini
25
Q

inti dari surat ar rad ayat 11 (lahuu)

A

malaikat menjaga manusia secara bergiliran karena diperintahkan oleh Allah

26
Q

inti dari surat al baqarah ayat 98 (man kaa)

A

yang menjadi musuh allah, rasul, dan malaikatnya, maka dia kafir

27
Q

inti dari surat an nisa ayat 136 (wa man yakfur)

A

yang ingkar kepada Allah, kitab, rasul, dan malaikatnya, maka dia tersesat sangat jauh

28
Q

inti dari surat al anbiya ayat 20 (yusabbihu)

A

malaikat bertasbih tidak berhenti berhenti