HELMINTH Flashcards

1
Q

Bentuk infektif filaria

A

L3

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

periodisitas =

A

waktu dimana mikrofilaria yang baru dihasilkan dari perkawinan masuk ke sirkulasi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

peridositas bergantung pada

A

kapan nyamuk menggigit

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

periodisitas nokturnal =

A

MF ditemukan malam hari

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

apa saja tipe periodisitas

A

nokturnal, diurnal, sub periodik

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

contoh MF dengan periodisitas nokturnal

A

W. Bancrofti, B. Malayi, B. Timori

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

contoh MF dengan periodisitas diurnal

A

loa2

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

periodisitas diurnal =

A

MF ditemukan siang hari

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

kapan onset filariasis muncul

A

tua karena ada akumulasi MF

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

ciri2 acute filariasis

A

a. Female sudah matang untuk memproduksi MF
b. Adult mati
c. Inflamasi intens pd lower area
d. Tergantung dengan imun penderita

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

nama lain acute filariasis

A

inflammatory filariasis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

nama lain chronic filariasis

A

obstruktif/elephantiasis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

mengapa seseorang bisa mengalami chronic filariasis

A

filarial reinfection selama bertahun2

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

dilatasi pemb. limfa disebut

A

Lymphangiectasia

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

sebab Lymphangiectasia

A

a. Cacing menginduksi proliferasi endotel + dilatasi vasa limfatik (dilatasi akibat protein inang)
b. Endosimbiotic wolbachia → produk proinflamasi
c. Infeksi sekunder → acute dermatolymphangiodenitis/ADLA + edema di ekstremitas terserang → serangan berulang ADLA bisa menjadi chronic lymphoedema

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

apa efek kematian cacing filaria dewasa

A

a. Memicu respon imun → acute filarial lymphangitis/AFL (lebih parah dari ADLA)
b. acute granulomatous response untuk mematikan adult → blokade limfa → elepantiasis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
17
Q

penampilan urin pd chyluria

A

milky appareance

18
Q

sebab chyluria

A

abdominal lymphatic (mis. Limfa renal) ruptur ke sistem urinaria

19
Q

sebab kasus asimtomati filariasis

A

T reg tinggi

20
Q

kondisi filariasis pada pasien asimtomatis

A

ada MF tapi tidak bergejala

21
Q

kondisi imun pada orang sehat dr filariasis

A

TH1, TH2, Treg seimbang

22
Q

sebab kondisi patologis pada pasien simtomatis filaria

A

MF edikit tapi menginduksi imun yang dahsyat karena aktifnya TH1

23
Q

TPE adalah kepanjangan dr

A

Tropical pulmonary eosinophilia

24
Q

sebab TPE

A

Pasien punya imun yang sangat kuat untuk clearance MF di paru2 → parasit mati + mediator inflamasi hebat yang dilepas

25
Q

gejala TPE

A

a. Batuk

b. Focal infiltrat di rontgen

26
Q

Meyers Kowenaar Syndrome nama lainnya

A

occult filariasis

27
Q

Meyers Kowenaar Syndrome =

A

MF yg diproduksi cacing dewasa tidak bisa kedarah tepi karena dihancurkan scr berlebih oleh imun inang

28
Q

riwayat anamnesis yg mungkin pd pasien filariasis

A

tinggal didaerah endemis, usia > 10 th, ada lymphedema di limfatik/genital

29
Q

gold standar filariasis

A

menemukan MF pada jam 10-2 malam (di indonesia)

30
Q

diagnosis infeksi filaria berat

A

thin blood smear

31
Q

diagnosis lighter infeksi filaria

A

Filtering darah dengan nucleopore filter

32
Q

diagnosis very lighter infeksi filaria

A

Darah diawetkan dengan formalin → dipekatkan dengan sentrifugasi

33
Q

obat utama utk filariasis

A

Diethylcarbamazine (DEC)

34
Q

kombinasi terapi untuk filariasis

A

Albendazole + DEC/ivermectin

35
Q

kombinasi terapi terbaik utk filariasis

A

Albendazole + DEC

36
Q

dalam kondisi apa kombinasi terapi filariasis bisa membasmi MF dalam 24 bulan

A

jika tidak ada reinfeksi

37
Q

butuh waktu berama lama kombinasi terapi tanpa reinfeksi filariasi bisa membasmi MF

A

24 bulan

38
Q

obat yang digunakan utk membunuh wolbachia dan hambat inflamasi/angiogenesis

A

Doxycycline

39
Q

peran Doxycycline dalam terapi filaria

A

obat yang digunakan utk membunuh wolbachia dan hambat inflamasi/angiogenesis

40
Q

manajemen limfaedema

A

a. Doxycycline = membunuh wolbachia + hambat inflamasi/angiogenesis
b. Menjaga kebersihan = jika bengkak, agar tak ada infeksi sekunder
c. Pijat + exercise + mengompress + elevasi ekstremitas yang terkena → terutama saat malam
d. Bedah