Cavitas Oris Simulasi Flashcards

1
Q

labium superius dipisahkan dari bucca oleh

A

sulcus nasolabialis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

sulcus yang memanjang dari septum nasi sampai labium superius

A

philtrum

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

labium inferius dipisahkan dari dagu melalui

A

sulcus mentolabialis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

peralihan dari labium superius menjadi labium inferius di anguli oris

A

commisura labiorum

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

bagian labium superius yang paling menonjol, akhiran dari philtrum

A

tuberculum

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

bagian bibir yang secara histologis sama dengan kulit

A

pars cutanea

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

bagian bibir yang merupakan transisi dari pars cutanea ke pars mucosa

A

pars intermedia

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

bagian bibir yang terdapat glandulae salivariae minores dan frenulum labialis

A

pars mucosa

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

frenulum labii superioris dan frenulum labii inferioris terdapat pada linea mediana dan melekat pada

A

labium superior et inferior, gingiva

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

frenulum buccalis terdapat di

A

di bawah dens caninus dan dens premolaris primus

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

papilla ductus parotidei setinggi

A

dens molaris secundus maxillae

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

palatum durum dexter et sinister dipisahkan oleh

A

sutura palatina mediana

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

palatum durum dan palatum molle dipisahkan oleh

A

vibrating line

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

rigi / crista rendah pada linea mediana di palatum, mulai dari M. uvulae sampai papilla incisiva

A

raphe palati

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

rigi yang berjalan dari transversal dan tidak teratur pada mukosa anterior palatum durum

A

plicae palatinae transversae / rugae palatinae

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

peninggian di posterior interdental dens incisivus primus maxillae yang menutupi foramina incisivum

A

papila incisiva

17
Q

gingiva yang tidak melekat pada dentes, dinding dari sulcus gingiva

A

margo gingivalis

18
Q

penonjolan gingiva yang terletak di antara dua dentes

A

papilla gingivalis / papilla interdentalis

19
Q

bangunan seperti parit pada gingiva yg terletak di antara margo gingivalis dan dentes

A

sulcus gingivalis

20
Q

sisi lingual dan facial sulcus gingivalis dihubungkan dengan struktur epithelial di bagian proksimal yg disebut

A

col

21
Q

penonjolan yang terletak di sebelah lateral frenulum linguae

A

caruncula sublingualis

22
Q

caruncula sublingualis merupakan muara dari

A

ductus submandibularis dan (sebagian kecil) ductus sublingualis major

23
Q

pelipatan mucosa yang terletak sepanjang posterolateral dari caruncula sublingualis

A

plica sublingualis

24
Q

plica sublingualis merupakan muara dari

A

ductus sublingualis minor

25
Q

titik raba denyut nadi

A

A. carotis communis
A. facialis
A. temporalis superficialis anterior
A. temporalis superficialis posterior

26
Q

vena pada leher

A

v. jugularis externa, anterior, internal