Cavitas Oris Cadaver NEW Flashcards
bukaan di anterior cavitas oris yang terbentuk karena gerakan bibir atas dan bawah
rima oris
atap cavitas oris
palatum durum dan palatum molle
nama lain palatum molle
velum palatinum
dasar cavitas oris
otot-otot dasar mulut dan lingua
dinding lateral cavitas oris
bucca
dinding posterior cavitas oris
isthmus faucium / isthmus oropharyngeus
otot bucca yang utama
m. buccinator
bucca bersama labia oris membentuk
oral sphincter
otot palatum molle
m. uvulae, m. palatoglossus, m. palatopharyngeus
foramen incisivum ditutupi oleh
palatina incisiva
otot yg mengangkat palatum molle
m levator veli palatini
otot yang menegangkan palatum molle
m tensor veli palatini
otot yg mengangkat dan meretraksi uvullae
m. uvullae
otot yang menurunkan palatum dan mengangkat lingua untuk menutup cavitas oris
m. palatoglossus
otot yang berfungsi mengangkat faring sewaktu menelan
m. palatopharyngeus
3 bagian lingua
corpus, radix, dorsum