Biomimikri Flashcards

You may prefer our related Brainscape-certified flashcards:
1
Q

Apa yang dimaksud mimikri

A

Mimikri adalah bentuk adaptasi pertahanan mangsa terhadap predator

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Apa yang dimaksud biomimikri

A

Biomimikri adalah inovasi yang terinspirasi dari alam

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Apa prinsip dari biomimikri

A

Prinsip biomimikri adalah mengembangkan solusi teknologi yang terinspirasi oleh alam

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Cara pandang manusia mengenai alam sebagai sesuatu yang dapat dipelajari dan bukan sesuatu yang dapat diambil merupakan konsep alam sebagai

A

Mentor

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Kereta Shinkansen meniru model morfologi dari

A

Burung kingfisher/cekakak

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Mengapa ikan boxfish menjadi inspirasi dari mercedes-benz

A

Struktur ikan boxfish/buntal/Ostracion sp. memberikan karakter aerodinamis untuk mengontrol aliran air ke seluruh tubuh, memengaruhi stabilitas dan kemampuan manuver sesuai tuntutan kemampuan renang di habitatnya

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Tongkat ultracane terinspirasi dari

A

ekolokasi kelelawar

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Konsep green building di Afrika terinspirasi oleh

A

rayap (Macrotermes sp.)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Apa inovasi yang terinspirasi dari trenggiling dan jelaskan struktur apa yang menjadi modelnya

A

Desain terowongan yang terinspirasi dari sisik trenggiling yang saling tumpang tindih sehingga fleksibel terhadap tekanan udara yang ditimbulkan dari kereta yang keluar-masuk

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Bagaimana anatomi kulit hiu dapat memunculkan inovasi pada pakaian renang

A

Kulit hiu memiliki pengaturan sisik berbentuk V yang berfungsi mengimbangi hambatan ketika berenang di dalam air

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

Burung pelatuk menjadi inspirasi bagi desain dari

A

Shock-absorbing system/black box pesawat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

GreenShield merupakan salah satu inovasi yang terinspirasi dari

A

Daun talas, daun lotus, sayap kupu-kupu, karapas kumbang (permukaan ultra hidrofobisitas)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

Velcro terinspirasi dari

A

Buah cocklebur (Xanthium strumarium)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly