Bentuk-Bentuk Badan Usaha Flashcards

1
Q

jelaskan apa itu persekutuan komanditer (CV)!

A

merupakan suatu bentuk perjanjian kerjasama dengan orang yang memberi pinjaman dan tidak bersedia memimpin perusahaan serta bertanggung jawab terbatas pada kekayaan yang diikutsertakan dalam perusahaan tersebut

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

sebutkan jenis-jenis persekutuan komanditer (CV)!

A
  • sekutu pimpinan (general partner)
  • sekutu terbatas (limited partner)
  • sekutu diam (silent partner)
  • sekutu rahasia (secret partner)
  • sekutu senior/junior
  • dormant (sleeping partner)
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

apa itu perseroan terbatas (PT)

A

merupakan suatu persekutuan untuk menjalankan perusahaan yang memiliki modal usaha atas beberapa saham, dimana setiap pesero memiliki saham

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

apa itu koperasi?

A

merupakan suatu perkumpulan yang beranggotakan orang-orang atau badan-badan yang memberikan kebebasan masuk dan keluar sebagai anggota, dengan bekerja sama secara kekeluargaan, menjalankan usaha untuk mempertinggi kesejahteraan para anggotanya

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

apa itu BUMN?

A

badan usaha milik negara, yang diolah negara

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

apa itu perusahaan jawatan (perjan)?

A

merupakan perusahaan negara yang dikelola departemen tertentu

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

apa itu perusahaan umum (perum)?

A

perusahaan milik negara yang memberkan layanan kepada masyarakat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

apa itu perusahaan perseroan terbatas milik negara?

A

merupakan perusahaan yang sahamnya sebagian dimiliki pemerintah dan sebagian dimiliki oleh swasta

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

jelaskan beberapa bentuk kerja sama dan ekspansi bisnis!

A
  1. perusahaan multinasional
    perusahaan besar yang mengembangkan anak perusahaanya ke berbagai negara
  2. joint venture
    2 atau beberapa perusahaan yang sepakat untuk mendirikan suatu perusahaan dengan kepemilikan bersama sebagai perusahaan patungan
  3. akuisisi
    suatu tindakan perusahaan yang membeli perusahaan lain dengan cara membeli saham perusahaan tersebut (memiliki sebagian besar saham)
  4. privatisasi (pemerintah menjual)
    perusahaan-perusahaan milik negara kepada pihak swasta
  5. franchising
    tindakan memberikan hak kepada seseorang atau suatu perusahaan untuk beroperasi dan melakukan kegiatan seperti yang dilakukan oleh perusahaan yang mengeluarkan franchise ini
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly