Bank Soal Flashcards

1
Q

Riset pasar atau riset pemasaran dilakukan untuk mengetahui: 1. Desain produk, kemasan dll, 2. Pengumpulan data, 3. Analisis, 4. Pelaporan yang sistematis, 5. Menganalisis kelemahan, 6. Menganalisis kekuatan. Dari pernyataan di atas yang benar adalah…

A

1, 2, 3, 4

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Contoh makanan khas dari Jawa Timur yaitu

A

Rujak Cingur

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Pernyataan berikut ini yang benar tentang contoh makanan khas daerah beserta asalnya adalah….

A

Gudeg khas Yogyakarta

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Apakah yang dimaksud dengan makanan khas daerah?…..

A

Makanan yang biasa dikonsumsi di suatu daerah

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Beno ingin melakukan riset pasar dengan bahan baku makanan nabati, maka tahapan yang benar yang dilakukan oleh Beno adalah…

A

Riset pasar, hasil riset, pengembangan produk, hasil rancangan, proses produksi, produk.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Pewadahan makanan fungsional dengan menggunakan bahan tertentu sehingga proses yang ada di dalamnya bisa tertampung dan terlindungi serta siap untuk ditransportasikan, didistribusikan, disimpan, dijual, dan dipakai merupakan proses….

A

Pengemasan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Daerah pembuat makanan khas daerah Rendang yaitu…

A

Sumatera Barat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Tujuan dalam melakukan modifikasi makanan khas daerah yang kurang tepat adalah…

A

Meningkatkan kapasitas produksi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Tini akan memnuat usaha di bidang kuliner, tetapi TIni tak tahu harus memulai usahanya dari mana, maka hal pertama yang harus dilakukan Tini adalah….

A

Riset pasar

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Dari tabel di atas (2: menjaga kualitas rendang yang kita buat sehingga pelanggan tetap akan datang ke tempat usaha makanan kita dan tak akan berpaling, 4: Jangan terlalu cepat menaikkan harga jual ketika harga bahan baku sedang naik di pasaran. Kita tetap dapat menggunakan harga lama dengan kualitas rasa yang tetap namun dengan porsi kurang) yang termasuk hal yang harus diperhatikan setelah melakukan analisis ancaman adalah….

A

2 dan 4

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

Bakpia Khas Yogyakarta banyak dikembangkan, jenis bakpia yang dikukus adalah termasuk modifikasi makanan khas daerah dengan cara….

A

Makanan Khas Daerah yang dimodifikasi cara pengolahannya

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

Berikut ini yang mana contoh modifikasi makanan khas daerah yang dimodifikasi bahan bakunya adalah…

A

Pempek Lele

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

Bahan dasar pembuatan Lumpia khas Semarang adalah Rebung. Modifikasi isian Lumpia yang dapat dilakukan untuk seorang vegetarian yang tidak menyukai rebung adalah….

A

Mengganti rebung dengan jamur tiram

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

Perhatikan pernyataan berikut ini! 1) Menggunakan BTP yang ada ijinnya, 2) Menggunakan BTP dalam jumlah yang dibolehkan, 3) Menggunakan jenis BTP yang sesuai dengan karakter produknya, 4) Menggunakan BTP yang banyak agar tampilan makanan sangat menarik. Pernyataan yang paling tepat terkait pemakaian BTP pada modifikasi makanan khas daerah adalah…

A

1, 2, 3

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

Mang Ujang petani buah kedondong dari Cianjur mengolah hasil panennya dengan memberikan atau penambahan asam sitrat, cara Mang Ujang ini melakukan modifikasi…

A

Makanan Khas Daerah yang dimodifikasi memperpanjang usia produk.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

Bahan untuk modifikasi makanan khas daerah meliputi bahan baku atau bahan utama, bumbu, dan bahan tambahan pangan (BTP). Apa arti dari Bahan Tambahan Pangan (BTP)….

A

Bahan tambahan pangan adalah bahan yang berfungsi untuk memperbaiki mutu produk yang diolah.

17
Q

Tujuan modifikasi kemasan pada jamu tradisional yang dahulu dijual dengan cara digendong keliling kampung dengan kemasan seperti gambar di atas adalah….

A

Agar lebih praktis dan menarik minat konsumen.

18
Q

Makanan khas daerah yang dimodifikasi kemasannya ditujukan untuk….

A

Melindungi dan perangsang daya tarik pembeli.

19
Q

Berikut ini adalah bahan yang tak diperlukan dalam pengolahan bakpia keju susu adalah…

A

Tepung Terigu

20
Q

Makanan khas daerah berikut ini yang dapat melakukan modifikasi agar proses pengolahannya lebih higienis adalah…

A

Dadih dari Minangkabau

21
Q

Bentuk variasi rasa yang dapat dilakukan untuk mengembangkan telur asin adalah…

A

Mengganti telur bebek dengan telur ayam.

22
Q

Berikut ini yang tak termasuk bahan untuk topping pizza rendang adalah…

A

Tepung Terigu

23
Q

Dibawah ini yang merupakan contoh bahan BTP adalah…

A

Pembentuk gel

24
Q

Tujuan dari modifikasi pempek dengan menggunakan ikan lele adalah….

A

Ikan lele harganya lebih murah dan mudah didapatkan

25
Q

Berikut ini yang tidak termasuk cara dalam menjaga higienitas dari makanan khas daerah yang diolah, kecuali..

A

Mencuci sayur dan bahan dengan cara mencelupkan pada wadah / baskom