Bahasa Indonesia (Gabungan Kata) Flashcards
Contoh:
- duta besar
- model linear
- kambing hitam
- rumah sakit jiwa
Dari contoh di atas menunjukkan, bahwa Unsur gabungan kata yang lazim (umum) disebut kata majemuk, termasuk istilah khusus ditulis secara
Terpisah
Contoh:
- anak-istri pejabat (anak dan istri dari pejabat)
- anak istri-pejabat (anak dari istri pejabat)
- ibu-bapak kami (ibu dan bapak kami)
- buku-sejarah baru (buku sejarah yang baru)
Dari contoh di atas menunjukkan, bahwa gabungan kata yang dapat menimbulkan salah pengertin ditulis dengan
membubuhkan tanda hubung (-) di antara unsur-unsurnya
Contoh:
- dilipatgandakan
- menggarisbawahi
- menyebarluaskan
Gabungan kata yang mendapat awalan dan akhiran sekaligus ditulis secara
Serangkai
Contoh:
- bertepuk tangan
- garis bawahi
Dari contoh di atas menunjukkan, bahwa gabungan kata yang hanya mendapat awalan atau akhiran ditulis secara
Terpisah
Daftar
Beberapa gabungan kata yang sudah berpadu, ditulis secara serangkai
- acapkali
- apalagi
- bagaimana
- barangkali
- beasiswa
- peribahasa
- dll