5 Flashcards

You may prefer our related Brainscape-certified flashcards:
1
Q

Berikut ini yang bukan termasuk tahapan utama respirasi seluler adalah..
a. Osmosis
b. Siklus krebs
c. Glikolisis
d. Rantai transport elektron

A

a. Osmosis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Serangkaian reaksi yang dikatalisis enzim dan melepaskan elektron dan H+ serta
dihasilkan ATP dan CO2 adalah tahap..
a. Osmosis
b. Siklus krebs
c. Glikolisis
d. Rantai transport elektron

A

b. Siklus krebs

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Tahap yang mengubah glukosa menjadi asam piruvat adalah…
a. Osmosis
b. Siklus krebs
c. Glikolisis
d. Rantai transport elektron

A

c. Glikolisis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Hal yang mendukung proses pembuatan ATP dengan Fosforilasi Kemiosmotik agar
dapat dilakukan adalah..
a. Gradien proton dan energi potensial
b. Ruang intermembran dan energi potensial
c. Gradien proton dan ruang intermembran
d. Matriks mitokondri dan gradien proton

A

a. Gradien proton dan energi potensial

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Berikut ini merupakan pernyataan yang benar terkait fermentasi adalah..
a. Dilakukan dalam kondisi aerobik
b. Terdiri dari 1 jenis fermentasi saja, yaitu fermentasi asam laktat
c. Berlangsung pada kondisi tanpa oksigen
d. Tidak menghasilkan ATP

A

c. Berlangsung pada kondisi tanpa oksigen

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Fermentasi yang biasa digunakan untuk membuat yoghurt atau keju adalah ..
a. Fermentasi fakultatif
b. Fermentasi obligat
c. Fermentasi asam laktat
d. Fermentasi alkohol

A

c. Fermentasi asam laktat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Pengubahan asam piruvat menjadi etanol dan karbondioksida dilakukan pada jenis
fermentasi…
a. Fermentasi fakultatif
b. Fermentasi obligat
c. Fermentasi asam laktat
d. Fermentasi alkohol

A

d. Fermentasi alkohol

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Sesaat setelah jogging pagi, biasanya kaki terasa nyeri dan pegal-pegal, hal ini
berhubungan dengan sel otot yang bekerja dengan kuat dan cepat sehingga suplai
oksigen berkurang. Berdasarkan peristiwa ini, hal yang dimungkinkan terjadi adalah..
a. Fermentasi asam laktat
b. Fermentasi alkohol
c. Biosintesis
d. Glikolisis

A

a. Fermentasi asam laktat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Berikut ini pernyataan yang benar terkait biosintesis adalah…
a. Bahan baku biosintesis adalah oksigen
b. Biosintesis tidak memerlukan ATP
c. Makanan dapat berfungsi sebagai bahan baku untuk proses biosintesis
d. Biosintesis memerlukan karbondioksida

A

c. Makanan dapat berfungsi sebagai bahan baku untuk proses biosintesis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Berikut ini persamaan reaksi kimia yang menunjukan proses respirasi seluler adalah..
a. ATP + 6CO2 + 6H2O  Glukosa + 6O2
b. Glukosa + 6O2  ATP + 6CO2 + 6H2O
c. ATP + Glukosa  6CO2 + 6H2O + 6O2
d. 6CO2 + 6H2O  ATP + 6O2 + Glukosa

A

b. Glukosa + 6O2  ATP + 6CO2 + 6H2O

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly