3 Flashcards

You may prefer our related Brainscape-certified flashcards:
1
Q

Berikut ini 2 peranan penting pada lisosom..
a. Fagositosis dan difusi sederhana
b. Difusi terfasilitasi dan autofagi
c. Autofagi dan fagositosis
d. Difusi terfasilitasi dan difusi sederhana

A

c. Autofagi dan fagositosis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Struktur menyerupai tumpukan kantung yang berfungsi untuk menerima dan
memodifikasi glikoprotein dari retikulum endoplasma kasar dan mengirimkan vesikula
transpor ke membran sel atau organel lain merupakan ciri-ciri dari organel..
a. Vakuola
b. Lisosom
c. Kloroplas
d. Badan golgi

A

d. Badan golgi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Organel yang berfungsi untuk hidrolisis, transport selektif, dan menyimpan cadangan
makanan serta mengandung pigmen adalah…
a. Vakuola kontraktil
b. RE Kasar
c. Vakuola sentral
d. Lisosom

A

c. Vakuola sentral

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

. Berikut ini yang termasuk fungsi dari sistem endomembran adalah..
a. menghasilkan dan mendistribusikan produk sel
b. mediator komunikasi antar sel
c. mengidentifikasi sel
d. mengurangi fluiditas se

A

a. menghasilkan dan mendistribusikan produk sel

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Dua organel yang tidak termasuk sistem endomembran adalah..
a. Mitokondria dan kloroplas
b. Vakuola dan lisosom
c. Badan golgi dan inti sel
d. Vakuola dan Retikulum endoplasma

A

a. Mitokondria dan kloroplas

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Organel yang dimiliki oleh sel tumbuhan tetapi tidak terdapat pada sel hewan adalah..
a. Mitokondria
b. Retikulum Endoplasma
c. Vakuola
d. Plastida

A

d. Plastida

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Berikut ini pernyataan yang benar terkait sel hewan adalah..
a. Bentuk sel kaku dan jarang berubah bentuk
b. Elastisitas jaringannya tinggi karena tidak ada dinding sel
c. Letak ini sel berada di pheripheral sitoplasma
d. Sentriol/sentrosom jarang ditemukan atau bahkan tidak ada

A

b. Elastisitas jaringannya tinggi karena tidak ada dinding sel

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Organel sel yang berfungsi sebagai pusat respirasi seluler yang menghasilkan banyak
energi ATP adalah..
a. Sitoplasma
b. Badan golgi
c. Mitokondria
d. Kloroplas

A

c. Mitokondria

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Hubungan antara kecepatan difusi dengan wujud materi adalah…
a. Semakin kecil ikatan antar molekul, maka kecepatan difusi semakin rendah
b. Semakin besar ikatan antar molekul, maka difusi kecepatan difusi semakin tinggi
c. Semakin besar ikatan antar molekul, maka difusi kecepatan difusi semakin
rendah
d. Semakin kecil ikatan antar molekul, maka difusi kecepatan difusi semakin tinggi

A

c. Semakin besar ikatan antar molekul, maka difusi kecepatan difusi semakin
rendah

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Pada keberadaan ion K+ dan Na+ dalam membran. Kebanyakan sel memelihara
konsentrasi K+
lebih tinggi di dalam sel dari pada di luar sel. Sementara konsentrasi
Na+ di dalam sel lebih kecil dari pada di luar sel. Merupakan contoh dari…..
a. Transpor aktif sekunder
b. Transpor aktif primer
c. Transpor pasif sekunder
d. ranspor pasif primer

A

b. Transpor aktif primer

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly