UseEffect() Flashcards
Apakah useEffect() hanya akan di jalankan ketika komponen pertama kali di render saja?
Tidak, useEffect akan dijalankan kembali, ketika ada perbuhan pada array depedensi
Kapan Pembersihan efek (cleanup) pada useEffect() Bekerja?
Ketika Komponen di-unmount dan Ketika useEffect() dijalankan kembali
Kapan useEffect dijalankan?
- Setelah Pertama kali komponen dirender
- Setelah terjadinya update pada array depedensi
Kapan biasanya useEffect ini digunakan
ketika pengambilan data pada API, menambahkan event listener atau mengelola interval
Apakah array depedensi ini sifat nya wajib harus di definisikan pada useEffect() tersebut
Tidak, ini hanya bersifat opsional
Kapan Hook UseEffect() Mulai bekerja?
Ketika komponen pertama kali di render
Apa itu array depedensi dalam konteks ini?
Array Depedensi adalah sebuah array yang dapat menampung sebuah variabel, props atau nilai yang dimana jika terjadi perubahan pada salah satu nilai dari elemen array tersebut akan memicu useEffect() di jalankan kembali.