Sistem Ventrikel Flashcards

1
Q

Bagaimana isi Hukum Monro-Kellie

A

Isi cranium bersifat konstan dan saling berhubungan dengan tekanan intrakranial

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Di dalam Cranium dapat ditemukan apa saja (3)

A

o parenkim otak,
o CSS dalam ventrikel
o darah dalam pembuluh darah

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Ventrikel adalah

A

Ventrikel merupakan ruangan yang berada didalam otak → Terdapat rongga

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Ventrikel terdiri dari beberapa ruang, apa saja?

A

Sepasang Ventrikel lateran
Ventrikel III
Vntrikel IV

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Terdapat penghubung antar ventrikel yaitu

A

foramen dan aquaductus

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

https://drive.google.com/file/d/1UO-SJaEStLxQwyGn5Xc2-m9sq3NK7mAZ/view?usp=share_link

identifikasi setiap bagian

A

A: Ventrikel lateral
B: Foramen intraventrikular
C: Ventrikel 3
D: aquaductus of midbrain (silvii)
E: Ventrikel 4

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

https://drive.google.com/file/d/1NDM5QV0jrJJ3BHhfI8_NXzoOZ4DQ045j/view?usp=share_link

ventrikel apakah ini?
jumlah dan letak ventrikel ini dimana?
apakah memiliki plexus choroideus? fungsinya?
sisi anterior terdapat struktur?

A
  • Sepasang → di kanan dan kiri
  • Masing masing 1 di setiap hemisfer cerebri
  • Sebagian besar terdapat pada lobus parietal
  • Memiliki Plexus choroideus →
    menghasilkan CSS
  • Sisi anterior ada septum pellucidum
    (thin membrane memisahkan lateral ventricle)
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

https://drive.google.com/file/d/1TgwE7mAE2d9SVDAr7U9ANwUZuBcfLWQA/view?usp=share_link

ventrikel apakah ini?
Letak ventrikel ini dimana?
apakah memiliki plexus choroideus? fungsinya?
menghubungkan dengan Ventrikel 4 melalui?

A
  • Terletak pada diensefalon, antara thalamus kanan-kiri
  • Memiliki Plexus choroideus yang
    menghasilkan CSS
  • Terhubung dengan ventrikel IV melalui duktus aquaductus (aqueductus silvii) yang terletak di sepanjang midbrain/otak tengah
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

https://drive.google.com/file/d/1eHJ2TCrpCsRH6X77KqPbJ5f4z_EaIxTE/view?usp=share_link
Ventrikel apakah ini?
Letak ventrikel ini dimana? posterior dari?

A
  • Pada daerah batang otak → 2 pintu
  • Posterior pons dan MO
  • Terletak di batang otak
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Bagaimana sirkuasi CSS dalam ventrikel?

A

https://drive.google.com/file/d/1ak28rOSIEoMPdJSiYqw8f04N2HlSh7cY/view?usp=share_link

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

bagaimana proses reabsorbsi CSS

A
  • CSS dari subarachnoid space> direabsorsi masuk ke sistem vena melalui granula arachnoid yang terletak pada sinus sagitalis superior dan vena
    diploica cranii.
  • Sebagian kecil direabsorpsi melalui selubung perineural nn cranial dan nn spinalis
  • Jadi nervus kranial di sisi anterior daerah pons → selubungnya dapat menyerap CSS; saraf spinalis yang ada di bawahnya juga dapat menyerap CSS →
    menjadi sistem reabsorbsi CSS
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

CSS aktif disekresi oleh…..atau paling banyak di ventrikel….

A

CSS disekresi aktif oleh pleksus koroideus terutama atau paling banyak di
ventrikel lateral.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

Barier plexus choroideus permeabel terhadap……dan tidak permeabel terhadap…..

A

Pada plexus choroideus terdapat barrier yang permeabel terhadap air, oksigen, CO2, dan elektrolit tetapi relatif tidak permeabel terhadap sel (blood-brain barrier).

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

hukum monroe berbunyi

A

isi dari kranium itu sifatnya konstan, yang dimana berhubungan dengan tekanan intrakranial

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

yang kaya vaskularisasi dan menjadi barier antara darah dengan css adalah

A

Plexus Choroideus

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

tekanan normal CSS posisi supinasi

A

70-120 mmH2O

17
Q

komposisi CSS

A

99% air, sisanya solid (organik dan anorganik)
limfosit normal : 6/cu mm

18
Q

5 Fungsi CSS

A

Pelindung/proteksi mekanik : CSS sebagai peredan waktu ada benturan .
mengapung : bantu otak mengapung pada basis cranii
Eksresi: metabolit dan obat agar keluar dari SSP
transport intraserebral: hormon hormon dari lobus posterior hipofise, hipothalamus, melatonin dari pineal dikeluarin ke CSS
menjaga tetap konstan: jaga isi cranial tetap konstan agar tidak terjadi peningkatan tekanan intracranial

19
Q

ciri CSS normal (7)

A

warna jernih
tidak terdapat gumpalan/bekuan
NONNE PANDY (-) atau tidak ada banyak protein
protein 20-45
glukosa 45-65
Clorida 720-750
sel MN

20
Q

cara dapatkan pungsi lumbal

A

pungsi di Lumbal 345 untuk hindari cedera pada medulla spinalis kalo misal diambil di lumbal 12 karena disana masih terdapat conus medularis

21
Q

keadaan patologi yang berhubungan dengan CSS

A

Hidrosefalus: penumpukan CSS baik di ventrikel ataupun di arachnoid space secara aktif sehingga sebabkan dilatasi ventrikel otak

Meningitis: infeksi di meninges otak, infeksi terlihat di CSS

Pendarahan arachnoid: sebabkan penyumbatan atau CSS sulit dialirkan karena sifat CSS tidak lagi encer melainkan lebih kental karena adanya darah