sistem endokrin Flashcards
apa itu sistem endokrin ?
Sistem endokrin adalah sistem kontrol kelenjar tanpa saluran yang menghasilkan hormon yang tersirkulasi di tubuh melalui aliran darah untuk memengaruhi organ-organ lain
sistem endokrin berasal dari berapa lapisan ?
berasal dari 3 lapisan benih (ektoderm, mesoderm, dan endoderm)
kelenjar adrenal berkembang pada bulan ke ?
ke 2
cortex adrenal terbentuk dari ?
mesoderm intermediet
medulla adrenal berkembang dari ?
sel krista neuralis (neuroektodermal)
perkembangan & maturasi sistem endokrin berlanjut sampai ?
masa awal kanak-kanak (2-13/14 tahun)
apa yang mulai tumbuh pada minggu ke 3 dari kelenjar hipofise ?
hipofise anterior dan posterio
hipofise anterior berasal dari ?
kantong ektoderm stomadeum (oral ektoderm)
hipofise posterior berasal dari ?
neuro ectoderm
sel sel anterior kantung ratkhe berkembang menjadi ?
lobus anterior hipefise ( adeenohipofise)
bagian belakang kantug ratkhe berkembang menjadi ?
pars intermedia hipofise
hipofise posterior berkembang dari ?
infundibulum ( tunas neurohipofiseal yang tumbuh dari encephalon ke arah stomadeum)
jelaskan tntang cranio pharyngloma !
- tumor kantung ratkhe
- sisa kantung ratkhe
- terjadi sebelum usia 15 tahun
- gejala mirip dengan tumor pada lobus anterior hipofisis
kapan kelenjar thyroid mulai berkembang ?
pada akhir minggu ke 4
awalnya terbentuk sebagai massa yang disebut diverticulum thyroid yang kemudia menjadi formen caecum
kapan kelenjar thyroid mulai berfungsi ?
berfungsi sebelum minggu ke 10-12
ductus thyreoglosus adalah ?
hubungan antara kelenjar throid dan lidah
jelaskan tentang kista thyreoglossus
sisa ductus thyreoglossus yang menjadi kista , selalu terdapat pada garis leher
jelaskan tentang fistula thyreoglossus
hubungan antara kista dan dunia luar, timbul setelah kista pecah
jelaskan tentang abberan throid tissue
aberrant thyroid is a mass of tissue having the structure of a normal or pathological thyroid gland, but situated at some definite distance from the normal thyroid, with which it has no connection or, more strictly, lateral to the jugular vein