SIFAT RASUL ULUL AZMI & KEISTIMEWAANNYA Flashcards
1
Q
Ulul azmi berasal dari 2 kata, yaitu?
A
Ulu yang artinya memiliki,
dan azmi yang artinya keteguhan hati yang kuat
Jadi, Ulul Azmi adalah seorang utusan yang memiliki ketabahan & kesabaran yang luar biasa dalam menjalankan tugasnya.
2
Q
Sebutkan 5 results ulul azmi beserta mukjizatnya:
A
Nabi Nuh: membuat kapal di puncak gunung
Nabi Ibrahim: kebal dari api
Nabi Musa: tongkatnya menjadi ular
Nabi Isa: menyembuhkan penyakit yang besar(seperti buta)
Nabi Muhammad: Al-Qur’an
3
Q
Sifat sifat ulul azmi adalah? (ada 3 sifat)
A
- Kesabarannya tinggi saat berdakwah
- Selalu mohon kepada Allah agar tidak memberi azab kepada kaumnya
- Dan selalu berdoa agar Allah memberi hidayah kepasa kaumnya
(vice versa of 2)
4
Q
Nabi Ibrahim hidup masa raja?
A
Namrud
5
Q
Nama Istri Nabi Ibrahim?
A
Siti Sarah & Siti Hajar
6
Q
4 kitab dan Nabi yang menerimanya:
A
- Zabur: Nabi Daud
- Taurat: Nabi Musa
- Injil: Nabi Isa
- Al-Qur’an: Nabi Muhammad SAW