Pengetahuan Dasar Geografi Flashcards

1
Q

Jumlah tahap perkembangan geografi

A

5 tahap perkembangan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Permulaan sejarah geografi

A

Geografi klasik

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Geografi berkembang pada abad

A

1-4 sm

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

5 tahap perkembangan geografi

A
Geografi klasik
Geografi abad pertebgahan dan renaissance
Geografi modern
Geografi akhir abad XIX dan awal abad XX
geografi mutakhir
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Ciri geografi klasik

A

Pengetahuan tentang bumi dipengaruhi mitologi dan cerita rakyat
Sumbangan pemetaan oleh bangsa romawi dan tambahan teknik baru
Teknik periplus, deskripsi pada pelabuhan dan daratan sepanjang garis pantai yang bisa dilihat pelaut di lepas pantai

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Tokoh geografi klasik

A
Amaximandaros
Thales
Herodotus
Eratosthenes
Ptolomeus
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Ciri geografi abad pertengahan dan renaissance

A

Al idrisi, Ibnu battuta dan Ibnu Khaldun memelihara memelihara dan membangun warisan bangsa Yunani dan Romawi di geografi klasik
Geografi menyebar ke seluruh Eropa lewat perjalanan Marcopolo
Tujuan penjelajahan meliputi gold glory gospel
Perkembangan geografi dipengaruhi bangsa di dunia
Bagian barat baru ditemukan

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Tokoh geografi abad pertengahan dan renaissance

A
Marcopolo
Bartholomeus Diaz
Vasco da gama
Columbus
Andrigo vespucci dan Copernicus
Ibnu khaldun
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

ciri geografi modern

A

geografi dikenal sebagai disiplin ilmu yang lengkap dan menjadi bagian dari kurikulum di universitas eropa, perancis dan jerman

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

tokoh geografi modern

A

immanuel kant
alexander van humbolt
karl ritter
charles darwin

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

ciri geografi akhir abad XIX

A

pandangan geografi abad 19 terhadap iklim, tumbuhan, hewan dan bentang alam
ahli geografi memperdalam geologi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

tokoh geografi akhir abad XIX

A
fiederich ratzel
ferdinand von ritvhoften
hartshorne
vidal de la blache
preston e james
frank debenham
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

ciri geografi mutakhir

A

perkembangan geografi tentang pemecahan masalah yang dihadapi manusia
menggunakan metode kuantitatif dan peranti komputer

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

tokoh geografi mutakhir

A

wrigley

peter hagget

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

geografi berasal dari

A

geo: bumi
graphein: gambaran

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

pengemuka definisi geografi

A

eratosthenes (276-194 sm) ilmuan yunani

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
17
Q

judul buku eratosthenes

A

geographica

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
18
Q

erastosthenes berpendapat bahwa

A

bumi itu bulat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
19
Q

geografi menurut bernahadus varenius (1622-1650)

A

campuran dari matematika yang membahas kondisi bumi beserta bagiannya juga tentang benda langit

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
20
Q

buku karya bernahadus varenius

A

geographia generalis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
21
Q

bernahadus varenius membagi kajian geografi menjadi

A

geografi umum dan geografi khusus

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
22
Q

karakteristik bumi menurut bernahadus varenius

A

terestrial, bumi secara keseluruhan, bentuk dan ukurannya
astronomis, bumi dengan bintang merupakan cikal bakal ilmu kosmografi
komparatif, deskripsi lengkap bumi, letak, dan tempat di permukaan bumi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
23
Q

geografi khusus tentang wilayah menurut bernahadus vanerius

A

atmosfer: iklim
litosfer: permukaan bumi meliputi relief, vegetasi dan fauna
manusia: keadaan penduduk, perniagaan, dan pemerintahan berbagai negri

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
24
Q

definisi geografi menurut immanuel kant (1724-1821)

A

ilmu tentang benda, hal atau gejala yang tersebar permukaan bumi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
25
Q

alasan immanuel kant tertarik geografi

A

ilmu geografi dekat dengan filsafat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
26
Q

buku karya immanuel kant

A

physische geographie

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
27
Q

definisi geografi alexander von humboldt

A

kaitan bumi dengan matahari dan perilaku bumi dalam ruang angkasa, gejala cuaca dan iklim di dunia, tipe-tipe permukaan bumi dan proses terjadinya, serta hidrosfer dan biosfer

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
28
Q

gelar alexandr von humboldt

A

peletak dasar geografi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
29
Q

definisi geografi menurut bintarto (1977)

A

ilmu pengetahuan mencitra, menerangkan sifat bumi, menganalisis gejala alam dan penduduk serta mempelajari corak khas kehidupan dan mencari fungsi unsur bumi dalam ruang dan waktu

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
30
Q

definisi geografi daldjoeni

A

ilmu pengetahuan yang mengajarkan manusia mencakup spasial (ruang), ekologi, dan region (wilayah)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
31
Q

dalam spasial mempelajari

A

persebaran gejala alami maupun manusiawi di muka bumi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
32
Q

dalam ekologi mempelajari

A

bagaimana manusia beradaptasi dengan lingkungannya

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
33
Q

dalam region mempelajari

A

tempat tinggal manusia berdasarkan kesatuan fisiografisnya

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
34
Q

definisi geografi menurut hasil seminar semaang

A

ilmu tentang persamaan dan perbedaan fenomena geosfer dengan sudut pandang kewilayahan atau kelingkungan dalam konteks keruangan

35
Q

cakupan studi geografi

A

analisi gejala manusia dan gejala alam

36
Q

ruang lingkup geografi menurut karl ritter

A

bumi sebagai tempat tinggal manusia

37
Q

cabang geografi menurut huntington

A

phisical geography, faktor fisik alam
pitegeography, mempelajari tanaman
zoogeography, mempelajari hewan
antrogeography, mempelajari manusia

38
Q

cabang geografi menurut muller dan rinner

A

geografi fisik: geografi matematika, geografi tanah dan hidrologi, klimatologi, geografi mineral dan sumberdaya, geografi tanaman dan geografi tata guna lahan
geografi manusia: geografi budaya (penduduk, sosial, kota), geografi ekonomi (pertanian, transportasi dan komunikasi), geografi politik
geografi regional

39
Q

cabang ilmu geografi pendukung

A
geologi
geomorfologi
klimatologi
oseanografi
biogeografi
kartografi
pengindraan jauh
40
Q

definisi geologi

A

kejadian, struktur, komposisi, sejarah dan proses perkembangan bumi

41
Q

definisi geomorfologi

A

bentuk permukaan bumi dan proses pembentukannya

42
Q

definisi klimatologi

A

iklim dan faktor pembentukannya serta pengklasifikasian kelompok iklim

43
Q

definisi oseanografi

A

lautan

44
Q

definisi biogeografi

A

persebaran hewan dan tumbuhan

45
Q

definisi kartografi

A

proses pembuatan peta

46
Q

definisi pengindraan jauh

A

teknik memperoleh infomasi dengan alat tanpa kontak langsung

47
Q

objek geografi dibagi menjadi

A

objek material: substansi materi yang dikaji

objek formal: cara pandang menganalisis objek material

48
Q

kaitan objek material

A

bentang lahan fisik dan bentang lahan manusia

49
Q

objek material geografi

A

fenomena geosfer

antroposfer

50
Q

objek material tentang lingkungan alam

A

litosfer: geologi, geomorfologi, pedologi
hidrosfer: aseanografi. hidrologi
atmosfer: meteorologi, klimatologi
biosfer: botani, zoologi

51
Q

objek material tentang bentang lahan budaya

A

geografi sosial
geografi penduduk
geografi kota
geografi ekonomi

52
Q

kaitan objek formal objek formal

A

cara pandang dalam memahami objek material

53
Q

sudut pandang objek formal

A

keruangan
kelingkungan
kewilayahan
waktu

54
Q

kajian keruangan

A

nilai suatu tempat berbagai kepentingan

55
Q

kajian kelingkungan

A

mempelajari tempat dalam kaitannya dengan keadaan suatu tempat beserta komponen abiotik dan biotik

56
Q

kajian kewilayahan

A

kesamaan dan perbedannya antarwilayah serta wilayah dengan ciri khas

57
Q

kajian waktu

A

perkembanan dan perubahan dari waktu ke waktu

58
Q

enam pertanyaan pokok ciri khas geografi

A

apa: jenis fenomena alam
when: waktu terjadinya fenomena
where: tempat fenomena alam
why: penyebab terjadinya
who: subjek atau pelaku
how: proses terjadinya

59
Q

aspek geografi dibagi menjadi

A

aspek fisik

aspek sosial

60
Q

kajian aspek fisik

A

fenomena geosfer mempengaruhi kehidupan manusia, aspek kimiawi, biologis, astronomis, fenomena alam

61
Q

contoh aspek fisik

A

topologi
abiotik
biotik

62
Q

kajian aspek topologi

A
bentuk muka bumi
letak
lokasi wilayah
luas
batas wilayah
63
Q

kajian abiotik

A

unsur kondisi tanah
hidrologi
iklim

64
Q

kajian biotik

A

unsur tumbuhan
hewan
manusia

65
Q

kajian aspek nonfisik/sosial

A

antropologis
politis
ekonomis
aspek aktivita dan pola hidup manusia

66
Q

aspek sosial terdiri dari

A

sosial
ekonomi
budaya dan politik

67
Q

kajian sosial

A
tradisi
adat
komunitas
kelompok masyarakat
lembaga sosial
68
Q

kajian ekonomi

A

kegiatan ekonomi

69
Q

kajian budaya dan politik

A
pendidikan
agama
bahasa
kesenian
unsur kepemerintahan
70
Q

dasar pembagian ilmu geografi

A

aspek fisik dan nonfisik/sosial

71
Q

cabang geografi menurut hagget

A

geografi fisik

geografi sosial

72
Q

kajian geografi fisik

A
gejala fisik permukaan bumi
tanah
air
udara
prosesnya
gejala alamiah lingkungan hidup manusia
penyebaran kenampakan alam
pembentukan dan perubahan kenampakan masa lalu
73
Q

kajian geografi sosial

A

keruangan manusia
kependudukan
aktivitas manusia

74
Q

konsep esensial geogtafi

A
lokasi
jarak
morfologi
keterjangkauan
pola
aglomerasi
nilai kegunaan
interaksi /interpendensi
diferensiasi area
keterkaitan ruang
75
Q

definisi lokasi

A

letak fenomena geografi terjadi

76
Q

konsep lokasi dibagi

A

lokasi absolut: garis lintang dan garis bujur

lokasi relatif: dilihat daerah lain di sekitar

77
Q

definsi jarak

A

ruang yang menghubungkan dua lokasi dihitung dari panjang dan waktu

78
Q

konsep jarak dibagi

A

jarak mutlak: dihitung ukuran panjang

jarak relatif: dihitung lamanya perjalanan

79
Q

definisi morfologi

A

bentuk permukaan bumi secara keseluruhan

80
Q

definisi keterjangkauan

A

jarak yang dicapai dengan maksimum satu wilayah ke wilayah lain tergantung pada sarna dan prasaran penunjang

81
Q

definisi pola

A

bentuk, struktur, dan persebaran fenomena permukaan bumi

82
Q

definisi aglomerasi

A

fenomena mengelompokkan menjadi satu bentuk atau struktur

83
Q

definisi nilai kegunaan

A

nilai guna suatu wilayah yang dikembangkan menjadi potensi penunjang perkembangan wilayah

84
Q

definisi interaksi

A

keterkaitan satu daerah dengan daerah lain salim memenuhi kebutuhan