pemeriksaan diagnostik Flashcards
Pengertian pemeriksaan diagnostik
penilaian klinis tentang respon individu terhadap suatu masalah kesehatan dan proses kehidupan aktual maupun potensial.
Pemeriksaan darah
Sel darah, plasma darah, analisis gas darah, tumor marker
Pemeriksaan sel darah
sel darah merah, sel darah putih, dan trombosit atau keping darah
Pemeriksaan plasma darah
gula darah, kolestrol, asam urat, zat besi, elektrolit
Foto rontgen
kelainan tulang dan sendi, gigi, sumbatan saluran napas/cerna, batu salran kemih, infeksi
Pemeriksaan Endoskopi
Biopsi, eeg, pemeriksaan tinja, cairan tubuh, genetik
Pemberian kortikosteroid
menurunkan jumlah eosinofil
Pemberian adrenalin
meningkatkan jumlah leukosit dan trombosit.
Kadar besi serum
pagi: tinggi, sore: rendah
Eusinofil
pagi-malem: tinggi, rendah: malam-pagi
Darah vena
dekat pergelangan tangan
Darah arteri
lipatan pergelangan tangan
darah kapiler
ujung-ujung jari
Tabung tutup merah
tanpa penambahan zat additive, darah akan menjadi beku dan serum dipisahkan dengan pemusingan. Umumnya digunakan untuk pemeriksaan kimia darah, imunologi, serologi
dan bank darah (crossmatching test)
Tabung tutup kuning
berisi gel separator (SST), untuk memisahkan serum (di atas gel) dan sel darah (di bawah gel). pemeriksaan kimia darah, imunologi, dan serologi