Morbus Hansen Flashcards

1
Q

Apa itu Morbus Hansen?

A

Morbus Hansen atau Lepra adalah penyakit menular kronis yang disebabkan oleh Mycobacterium leprae

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Apa manifestasi klinis pasien MH?

A
  1. Lesi Kulit
  2. Kerusakan Saraf
  3. Acid Fast Bacilli
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Apa Kriteria Diagnostik MH?

A

1. Bercak Kulit Mati Rasa
- Bercak hipopigmentasi / eritematosa berupa makula / plak
- Mati rasa pada bercak bersifat total atau sebagian

2. Penebalan Saraf Tepi
- Gangguan Fungsi Sensoris : Mati Rasa
- Gangguan Fungsi Motoris : Paresis atau Paralisis
- Gangguan Fungsi Otonom : Kulit Kering (Anhidrosis), retak, edema, pertumbuhan rambut yang terganggu (madarosis)

3. Ditemukan Kuman Tahan Asam
- Apusan kulit cuping telinga dan lesi kulit (Reitz Serum)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Apa Klasifikasi WHO untuk MH?

A

Paucibacillary (PB) / Lepromatous
- Lesi Kulit = 1-5
- Kerusakan Saraf = 1
- AFB = (-)

Multibacillary (MB) / Lepromatous
- Lesi Kulit = >5
- Kerusakan Saraf = >1
- AFB = (+)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Apa tanda khas pada MH MB?

A
  • Terjadi pada tahap lanjut
  • Madarosis, Hidung Pelana, Facies Leonina, Ginekomastia pada laki-laki
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Apa klasifikasi yang menggunakan karakteristik histologi dan imunologi untuk mengklasifikasikan MH?

A

Klasifikasi Ridley-Jopling

Paucibacillary (PB)
1. Tuberculoid (T.T)
2. Borderline Tuberculoid (B.T)

Multibacillary (MB)
3. Borderline (B.B)
4. Borderline Lepromatous (B.L)
5. Lepromatous (L.L)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Terapi MH Dewasa

A

Paucibacillary

Pengobatan Lengkap 6 Bulan

Hari-1 tiap Bulan :
- Rifampisin 2 x 300 mg
- Dapson (Lampren) 1 x 100 mg

Hari-2 - 28 tiap Bulan :
- Dapson (Lampren) 1 x 100 mg

Multibacillary

Pengobatan Lengkap 12 Bulan

Hari-1 tiap Bulan :
- Rifampisin 2 x 300 mg
- Klofazimin 3 x 100 mg
- Dapson (Lampren) 100 mg

Hari-2 - 28 tiap Bulan:
- Klofazimin 1 x 50 mg
- Dapson (Lampren) 1 x 100 mg

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Istilah-Istilah Pengobatan Lepra

A

1. Release From Treatment
Dapat dinyatakan setelah dosis dipenuhi tanpa diperlukan pemeriksaan laboratorium

2. Putus Obat / Default
Penderita MH PB tidak mengambil / minum obat >3 bulan

atau

Penderita MH MB tidak mengambil / minum obat > 6 bulan

3. Relaps
Pasien MH yang sudah dinyatakan sembuh namun timbul gejala MH lagi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Apa saja reaksi imun sistemik komplikasi MH?

A

Reaksi Tipe I (Reversal)

  • MH PB dan MB
  • Lesi baru atau lesi lama menjadi merah, bengkak, berkilat, hangat
  • Segera setelah pengobatan
  • KU Baik, demam ringan, atau tanpa demam

Reaksi Tipe II (Eritema Nodosum Leprosum)

  • Hanya MB
  • Timbul nodus kemerahan, lunak, nyeri tekan
  • Lama setelah pengobatan >6 bulan
  • Peradangan pada organ lain
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Pengobatan komplikasi MH?

A

Reaksi Tipe I (Reversal)
Neuritis akut (-) = Tidak perlu pengobatan selain MDT

Neuritis akut (+) = Ditambah Prednison 40 mg / hari

Reaksi Tipe II (Eritema Nodosum Leprosum)
Prednison 40 mg / hari

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

Apa efek samping dari pengobatan MH?

A

Kulit menjadi coklat = Klofazimin
Pipis menjadi merah = Rifampisin

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly