klasifikasi monera, protista dan fungi Flashcards

2.2

1
Q

Anggota kingdom monera meliputi

A

Bakteri dan Cyanobacteria

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Berikut ini adalah beberapa ciri makhluk hidup:

1) Prokariot

2) Eukariotik

3) Uniseluler

4) Multiseluler

5) Memiliki beberapa jaringan

Yang merupakan ciri Protista adalah

A

2, 3, 4

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Ciri khas Euglena Virdis adalah

A

Memiliki flagella

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Ciri khas Amoeba adalah

A

Memiliki pseudopodia

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

Berdasarkan alat geraknya, protozoa dibagi menjadi 4 kelas yaitu rhizopoda, flagellata, ciliata, dan sporozoa. Alat gerak yang dimiliki oleh ke 4 makhluk tersebut secara berurutan adala

A

kaki semu (pseudopodia), bulu cambuk (flagella), bulu getar (silia), tidak memiliki alat gerak

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Chrysophyceae

A

Alga Kresik

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Rhodophyceae

A

Alga Merah

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

Chlorophyceae

A

Alga Hijau

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Phaeophyceae

A

Alga Pirang

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Jika kamu seorang ahli klasifikasi dan menemukan organisme yang memiliki ciri-ciri yaitu termasuk organisme multiseluler, tidak dapat berfotosintesis, memperoleh makanan dengan menyerapnya dari lingkungan, terdiri dari sel eukariotik dan memiliki dinding sel. ke dalam kingdom manakah kamu akan mengklasifikasikan organisme tersebut ….

A

Kingdom Fungi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

Fungi diketahui berbeda dengan tumbuhan karena hal berikut ini, yaitu

A

-Dinding sel tersusun atas kitin
-Mempunyai inti sel
-Tubuh tersusun atas benang-benang/hifa

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

Basidiomycotina

A

Jamur kuping (Auricularia)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

Zigomycotina

A

Jamur tempe (Rhyzophus oryzae)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

Ascomycotina

A

Ragi (Sacharomyches cerevisie)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

Deutromycotina

A

Jamur panu (Malassezia furfur)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

Seorang siswa menemukan jamur tumbuh subur pada pintu lemari kayu pakaiannya. Berdasarkan tempat hidupnya, bagaimanakah cara hidup jamur tersebut?

A

Saprofit

17
Q

Menguntungkan atau merugikan
Lentinulla edodes

A

Menguntungkan

18
Q

Menguntungkan atau merugikan
Sacharomyches cerevisie

A

Menguntungkan

19
Q

Menguntungkan atau merugikan
Malassezia furfur

A

Merugikan

20
Q

Menguntungkan atau merugikan
Rhizopus Oryzae

A

Menguntungkan

21
Q

Menguntungkan atau merugikan
Candida albicans

A

Merugikan

22
Q

Menguntungkan atau merugikan
Amanita phalloides

A

Merugikan

23
Q

Menguntungkan atau merugikan
Pleurotos ostreatus

A

Menguntungkan

24
Q

Menguntungkan atau merugikan
Ganoderma lucidum

A

Merugikan

25
Q

Uniselluler atau multiselluler
Monera

A

Uniselluler

26
Q

Uniseluler atau multiseluler
Protista

A

Uniseluler atau multiselluler

27
Q

Uniseluler atau multiseluler
Fungi

A

Multiselluler

28
Q

Prokariotik atau eukariotik
Monera

A

Prokariotik

29
Q

Prokariotik atau eukariotik
Protista

A

Eukariotik

30
Q

Prokariotik atau eukariotik
Fungi

A

Eukariotik

31
Q

Sebuah percobaan dirancang untuk menyelidiki aktivitas makhluk hidup seperti gambar berikut :

Perbedaan kondisi awal dan akhir percobaan terjadi akibat ….

A

Volume oksigen dalam tabung berkurang karena belalang melakukan respirasi

32
Q

Tujuan klasifikasi mahluk hidup adalah

A

Mempermudah pengenalan mahluk hidup

33
Q

Pada sistem klasifikasi makhluk hidup dalam lima kingdom, makhluk yang memiliki sel tanpa membrane inti dikelompokkan ke dalam kingdom

A

Monera

34
Q

Pernyataan berikut yang BENAR untuk Kingdom Monera adalah …

a
mempunyai selaput inti sel dan prokariota

b
prokariota dan berkembang biak dengan membelah diri

c
Berkembang biak dengan membelah diri dan multiseluler

d
multiseluler dan uniselluler

A

Prokariota dan berkembang biak dengan membelah diri

35
Q

Ciri khas Paramecium

A

Memiliki silia