IPA - BIOLOGI Flashcards

1
Q

ciri makhluk hidup

A

Bergerak
Bernapas
Mengeluarkan zat sisa
Berkembang
Berkembang biak
Tanggap pada rangsangan (irabilitas)
Adaptasi

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

STruktur dan Fungsi Jaringan daun

A

KUtikula : Mencegah proses penguapan berlebih
Epidermis : Melindungi struktur dalamnya
Stomata : Tempat pertukaran gas dan air
Jaringa Palisade : Tempat berfotosintesis
Jaringan Bunga Karang : Tempat penyimpanan foto sintesis dan kantong udara
Xilem : Mengangkut mineral(bahan bahan fotosintesis)
Floem ; Mengangkut hasil fotosintesis

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Proses kerja GINJAL Filtrasi dengan hasil dan tempatnya

A

Filtrasi : Penyaringan pada glomerulus untuk menyaring racun racun berbahaya
Hasil : Urine Primer
Tempat : Kapsul bowman

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Proses kerja GINJAL Reabsorbsi dengan hasilnya

A

Reabsobsi : Proses pengambilan zat zat yang masih berguna untuk tubuh (Asam Amino dan Glukosa)
Hasil : Urine sekunder, yang mengandung = Air + Garam NaCI + Urea + Zat warna empedu

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Proses kerja GINJAL Augmentasi dengan hasilnya

A

Augmentasi : Proses penambahan zat zat yang tidak diperlukan oleh tubuh
Hasil : Urine sungguhan yang mengandung Asam urat, amonia, ion hidrogen,kreatinin

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

keadaan tulang rusuk, tulang dada dan diafragma saat
melakukan ekspirasi.

A

Tulang rusuk : Menurun
Tulang dada : Mengempis
Diafragma : melengkung

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

organ pencernaan yang terganggu saat terjadinya sembelit

A

Usus besar/Rektum yang tersumbat

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

organ reproduksi laki laki bagian yang berfungsi
untuk mengangkut dan menyimpan sperma sementara.

A

Vas Deferens

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

cara perkembangbiakan aseksual pada salah satu hewan
avertebrata.

A
  1. Fragmentasi : Memontong/Membelah diri
  2. Tunas : Ada bagian yang menonjol yang akan memisahkan diri
    3.Parteno genesis : Perkembangbiakan yang hanya dilakukan seorang betina, contohnya lebah dan kecoa
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

bagian bunga yang terjadi peristiwa mikrosporogenensis dan
makrosporogenensis.

A

Mikrosporogenesis di Kepala Sari
Makrosporogenesis di Ovum

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

dampak negative yang ditimbulkan dari pembuatan insulin
dengan teknologi rekayasa genetika

A
  1. Reaksi Alergi
  2. Kerugian pada negara berkembang
  3. Mmebahayakan kesehatan manusia
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q
A
How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly