IA. Penerapan Pancasila dari masa ke masa Flashcards

1
Q

Periode demokrasi terpimpin terjadi pada tahun?

A

1959-1966

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
2
Q

Masa 1959-1966 adalah masa?

A

Masa demokrasi terpimpin.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
3
Q

Pada periode ini, kekuasaan BUKAN pada kekuasaan RAKYAT , namun cenderung pada kekuasaan PRESIDEN. Adalah periode? (sebutkan nama panggilan periode ini dan tahun nya!)

A

Periode demokrasi terpimpin , tahun 1959-1966.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
4
Q

Penyimpangan penafsiran Pancasila pada masa 1959-1966 (demokrasi terpimpin) mengakibatkan seorang presiden menjadi presiden seumur hidup. Siapa presiden tersebut?

A

Diangkatnya Presiden Soekarno sebagai presiden seumur hidup. (Iya Soekarno, bukan Soeharto)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
5
Q

DPR adalah?

A

Dewan perwakilan rakyat.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
6
Q

Pada masa 1959-1966 terjadi pembubaran ?

A

DPR hasil pemilu tahun 1955.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
7
Q

Siapa, melalui apa, dan kapan membubarkan DPR hasil pemilu tahun 1955?

A

a. PRESIDEN Soekarno
b. MELALUI Penetapan Presiden (PENPRES) No. 3 tahun 1960 tentang Pembaharuan Susunan DPR
c. DITETAPKAN pada tanggal 5 Maret 1960.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
8
Q

RAPBN adalah?

A

Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
9
Q

Mengapa Presiden Soekarno membubarkan DPR hasil pemilu tahun 1955?

A

DPR tidak menyetujui RAPBN tahun 1960 yang diajukan pemerintah.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
10
Q

Karena DPR dibubarkan , maka Presiden Soekarno membentuk? (singkatan dan kepanjangannya)

A

DPR-GR (Dewan Perwakilan Rakyat GOTONG ROYONG)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
11
Q

Apakah DPR-GR dipilih oleh rakyat?

A

Tidak dipilih oleh rakyat, TAPI sebagian besar dipilih dan diangkat langsung oleh presiden.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
12
Q

Presiden Soekarno melaksanakan politik konfrontasi pada negara?

A

Malaysia yang dianggap sebagai boneka Inggris. Di mata Soekarno, pemberian kemerdekaan kepada Malaysia dianggap siasat Inggris mengacaukan Asia Tenggara.

Namun, ada juga yang berpendapat berbeda (di luar materi sih ? Entah, kalau penasaran baca aja: https://id.wikipedia.org/wiki/Konfrontasi_Indonesia%E2%80%93Malaysia

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
13
Q

Pada tanggal berapa Presiden Soekarno memberi komando pengganyangan Malaysia?

A

Pada 3 Mei 1964.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
14
Q

Apa itu pengganyangan?

A

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti kata pengganyangan adalah perusakan.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
15
Q

Pada 3 Mei 1964, Soekarno memberi komando pengganyangan Malaysia yang disebut?

A

Dwikora.

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
16
Q

Indonesia kemudian keluar dari PBB (Persatuan Bangsa-Bangsa) pada tanggal?

A

7 Januari 1965. (Habis itu gabung lagi sih pada 1966 ditanggal yang sama dengan pertamakali Indonesia bergabung)

How well did you know this?
1
Not at all
2
3
4
5
Perfectly
17
Q

Apa itu Nasakom?

A

Nasionalis, agama , dan komunisme.

18
Q

5 Akibat penyimpangan penafsiran Pancasila?

A

a. Soekarno menjadi presiden seumur hidup.
b. Pembubaran DPR hasil pemilu 1955.
c. DPR diganti dengan DPR-GR yang tidak dipilih oleh rakyat, tetapi sebagian besar dipilih dan diangkat langsung oleh presiden.
d. Politik konfrontasi terhadap Malaysia.
e. Adanya Nasakom (Nasionalis, agama dan komunisme).

19
Q

Pada masa ini terjadi pemberontakan

G30S/PKI yang dipimpin oleh ? Yang bertujuan untuk?

A

DN Aidit

Yang bertujuan mengubah ideologi Pancasila menjadi komunis.

20
Q

G30S/PKI (gerakan 30 september 1965) dilakukan dengan membunuh?

A

6 perwira tinggi dan seorang ajudan Jenderal A.H. Nasution.

21
Q

Korban dalam peristiwa G30S/PKI ini disebut dengan?

A

Pahlawan revolusi.

22
Q

Nama 6 perwira tinggi dan seorang ajudan jenderal A.H. Nasution yang dibunuh saat peristiwa G30S/PKI?

A
  1. Jenderal Ahmad Yani
  2. Letjen M.T. Haryono
  3. Letjen Soeprapto
  4. Letjen S. Parman
  5. Mayjen D.I. Panjaitan
  6. Mayjen Soetojo Siswomihardjo
  7. Letnan Satu Pierre A. Tendean
23
Q

September memiliki 30 hari. G30S/PKI terjadi saat 30 September. Maka, saat 1 Oktober diperingati sebagai hari?

A

hari Kesaktian Pancasila.

24
Q

Masa 1966-1998 disebut sebagai masa?

A

Masa orde baru.

25
Q

Masa 1966-1998 pada 12 Januari 1966 , terjadi demonstrasi mahasiswa dan rakyat yang menyampaikan beberapa tuntutan. Yang dikenal sebagai Tritura yaitu singkatan dari?

A

Tiga tuntutan hati nurani.

26
Q

massa adalah:

A

jumlah yang banyak sekali; sekumpulan orang yang banyak sekali .

27
Q

ormas adalah:

A

organisasi massa

28
Q

Isi Tritura (3 tuntutan hati nurani) adalah ?

A

a. Bubarkan PKI beserta ormas-ormasnya (organisasi massa).
b. Bubarkan kabinet Dwikora dari unsur-unsur PKI.
c. Turunkan harga.

29
Q

Supersemar adalah singkatan dari? Dan terjadi pada?

A

Surat Perintah Sebelas Maret.

Terjadi pada 11 Maret.

30
Q

Isi Supersemar?

A

Supersemar : Meminta letjend Soeharto untuk mengendalikan keamanan dan ketertiban negara
kemudian dibubarkannya PKI beserta ormas-ormasnya dan mengamankan Menteri yang diindikasi.

31
Q

Hal yang dianggap tidak sesuai dengan jiwa Pancasila pada masa orde baru:

A
  1. Kebebasan pers dianggap terbatas, terdapat sejumlah penghentian penerbitan media massa, seperti majalah Tempo dan Detik.
  2. Pemerintahan cenderung sentralistik
  3. Demokrasi cenderung dikekang
  4. Diduga terjadi korupsi,kolusi, dan nepotisme
32
Q

Massa 1998 - sekarang disebut sebagai masa?

A

Masa reformasi

33
Q

Gerakan reformasi adalah

A

Mahasiswa dan masyarakat melakukan demonstrasi menuntut turunnya Presiden Soeharto karena kemunduran ekonomi Indonesia dan dugaan penyelewengan terhadap Pancasila.

34
Q

Pada tanggal 21 Mei 1988, Presiden Soeharto menyatakan mundur sebagai presiden dan digantikan oleh wakilnya yaitu?

A

B.J. Habibie.

35
Q

Bagaimana perubahan (sebelum dan sesudah ) pada masa reformasi ketika masyarakat diberikan hak untuk mendirikan partai politik baru?

A

Sebelum: 1977-1997 diikuti 3 partai

Sesudah : pemilihan 1999 diikuti 48 partai.

36
Q

Pada masa 1998 - sekarang (masa reformasi) terjadi Amandemen UUD NRI yang bertujuan untuk

A

Menyempurnakan aturan dasar negara.

37
Q

Apa salah satu perubahan UUD 1945 pada masa reformasi?

A

Salah satu perubahannya adalah masa jabatan presiden.

Sebelum:
Pasal 7 UUD NRI Tahun 1945 menyatakan Presiden dan Wakil Presiden memegang jabatannya selama 5 tahun, dan sesudahnya dapat dipilih kembali.

Setelah :
Perubahan tertulis Presiden dan Wakil presiden memegang jabatan selama 5 tahun, dan sesudahnya dapat dipilih kembali dalam jabatan yang sama, hanya untuk SATU kali masa jabatan.

38
Q

Pada tahun berapa untuk pertama kali pemilihan presiden dan wakil presiden dilakukan secara umum dan langsung? Dan dimenangkan oleh?

A

2004 -2009. Dan dimenangkan oleh pasangan Susilo Bambang Yudhoyono sebagai Presiden RI dan Muhammad Jusuf Kalla sebagai wakil presiden RI.

39
Q

Jadi, perubahan-perubahan yang terjadi pada masa reformasi adalah?

A

a. Hak untuk membuat partai politik baru diberikan.
b. Amandemen UUD 1945 salah satunya adalah perubahan masa jabatan presiden.
c. Pemilihan langsung terjadi pada tahun 2004-2009

40
Q

Masalah yang terjadi pada masa reformasi?

A

Meningkatnya semangat primordialisme sempit contohnya seperti membesar-besarkan perbedaan suku,agama,ras.

41
Q

Bagaiman mengatasi masalah dalam masa reformasi?

A

a. Masyarakat Indonesia menerapkan semangat Bhinneka Tunggal Ika.
b. Menjaga agar tidak terjadi penyusupan ideologi yang tidak sesuai dengan Pancasila.