DT 1 - BAB 1, 2, DAN 3 Flashcards
Zat aditif karsinogenik
Berikan contoh zat aditif yang bersifat karsinogenik!
(Pemicu kanker), pada zat aditif Pemanis yaitu:
Dulsin.
Nutrisi dlm bbrp Jenis Makanan, Jenisnya, dan Kegunaan dari Nutrisi tsb
Perbandingan struktur sel dengan jenis berbeda
Perbandingan karakteristik dari sel-sel penggerak pada manusia
Ciri-ciri Otot Lurik?
- Terletak pada rangka/tulang.
- Menggerakkan tubuh secara sadar.
- Berinti banyak di tepi.
- Cepat, tidak teratur, cepat lelah.
Perbandingan karakteristik dari sel-sel penggerak pada manusia
Ciri-ciri Otot Polos?
- Terdapat pada organ-organ tubuh (Usus, hati).
- Berujung runcing.
- Berinti satu (dan terletak di tengah).
- Menggerakkan organ secara tidak sadar.
- Lambat, tidak teratur, tidak cepat lelah.
Perbandingan karakteristik dari sel-sel penggerak pada manusia
Ciri-ciri Otot Jantung?
- Memompa Jantung.
- Inti sel banyak, terletak di tengah serabut.
- Bekerja secara tidak sadar.
- Teratur, tidak cepat lelah.
Bentuk dari Usus Halus
Bentuk dari usus halus?
Usus halus memiliki 3 bagian, yaitu:
1. Usus Dua Belas Jari (duodenum).
2. Usus Tengah (jejunum).
3. Usus Penyerapan (ileum).
Nama Peneliti Sel
Siapa yang melihat adanya ruangan kecil yang berderet (sel) pada pertama kalinya?
Robert Hooke
Nama Peneliti Sel
Pada tahun 1839, … dan … mempelajari bagian-bagian tumbuhan dan hewan.
Mathias Schleiden dan Thomas Schwann.
Membran Sel
Membran sel bersifat… yaitu…
Semipermeable, yaitu selektif.
Membran Sel
Membran sel tersusun dari…
Fosfor, Lemak, Karbohidrat, dan Protein.
Membran Sel
Membran sel berfungsi sebagai…
Pelindung dan pengatur lalu lintas zat yang keluar masuk sel.
Organel Respirasi
Organel respirasi pada sel adalah… yang merupakan…
Mitokondria -> tempat sumber perlepasan energi.
Warna Pigmen
Warna pigmen terdapat di organel sel…
Plastida.
Warna Pigmen
Kloroplas merupakan plastida yang berwarna…
Hijau.
Warna Pigmen
Kromoplas berwarna… karena…
Kuning, karena memiliki pigmen Xantofil.
Warna Pigmen
Leukoplas (tidak berwarna) berfungsi sebagai…
Tempat cadangan makanan.
Warna Pigmen
Warna hijau pada plastida merupakan…
Kloroplas.
Warna Pigmen
Warna kuning pada plastida merupakan…
Kromoplas.
Kloroplas
Kloroplas merupakan…
Plastida yang berwarna hijau.
Tingkatan organisasi penyusun tubuh organisme berserta contohnya (Hewan)!
- Sel (Hewan).
- Jaringan (Otot Jantung).
- Organ (Jantung).
- Sistem organ (Sistem peredaran darah).
- Organisme.
Tingkatan organisasi penyusun tubuh organisme berserta contohnya (Tumbuhan)!
- Sel (Tumbuhan).
- Jaringan (Jaringan Daun).
- Organ (Daun).
- Sistem organ (Akar).
- Organisme.
Energi pada Nutrisi
Energi pada Karbohidrat adalah…
1g karbohidrat = 4 kilokalori.
Energi pada Nutrisi
Energi pada Protein adalah…
1g protein = 4 kilokalori/17 kilojoule.
Energi pada Nutrisi
Energi pada Lemak adalah…
1g lemak = 9 kilokalori/38 kilojoule.
Vitamin apa larut di apa?
Vitamin yang larut dalam lemak adalah…
Vitamin ADEK.
Vitamin apa larut di apa?
Vitamin yang larut dalam air adalah…
Vitamin BC.
Vitamin apa larut di apa?
Vitamin ADEK larut dalam…
Lemak.
Vitamin apa larut di apa?
Vitamin BC larut dalam…
Air.
Mineral untuk tulang
Mineral apa yang memiliki fungsi pembentukan tulang?
Contoh sumber mineral tersebut?
Mineral Fosforus.
Contoh:
Susu, daging, telur, dan sayuran.
Gigi secara umum
Gigi terbentuk dari tulang gigi yang disebut…
Dentin.
Gigi secara umum
Sebutkan bagian penyusun email!
*3 Bahan Penyusun
Kalsium, Fluorin, dan Fosfat.
Gigi secara umum
Ada 3 macam gigi manusia, yaitu…
- Gigi seri (incisor)
- Gigi taring (canicus)
- Gigi geraham (molar)
Gigi secara umum
Anak-anak pempunyai seperangkat gigi susu berjumlah… yang terdiri atas…
20 buah.
1. 8 gigi seri.
2. 4 gigi taring.
3. 8 gigi geraham depan (premolar)
Gigi secara umum
Gigi tetap pada manusia berjumlah…
32 buah.
Gigi secara umum
Proses pencernaan gigi di dalam mulut disebut… yang artinya…
Pencernaan mekanis, yaitu secara fisik.
Gerakan pada sistem pencernaan
Asam lambung
Penyakit karena Asam Lambung teralu tinggi adalah… terjadi karena…
Tukak Lambung, adanya luka pada dinding lambung bagian dalam.
Enzim dari Pankreas
Sebutkan ketiga enzim dari Pankreas!
Enzim Tripsin, Amilase, dan Lipase.
Enzim dari Pankreas
Jelaskan fungsi ketiga enzim!
- Tripsin -> Memecah Pepton menjadi Asam Amino.
- Amilase -> Memecah Amilum menjadi Maltosa.
- Lipase -> Memecah Lemak menjadi Asam Lemak dan Gliserol.
Sisa makanan
… berfungsi mengatur kadar air pada sisa makanan.
Usus Besar.
Sisa makanan
Terdapat …. yang membantu membusukkan sisa-sisa makanan.
Contohnya:
Mikroorganisme. Contoh: Eschericichia coli.
Pengawet alami
Berikan 3 contoh pengawet alami dan jelaskan!
- Garam dapur -> Dapat menghambat pertumbuhan dan mematikan bakteri dalam makanan.
- Bawang putih -> Yang diiris akan mengeluarkan allicin (suatu zat yang dapat menghambat pertumbuhan bakteri).
- Asam cuka/Asam asesat -> Mampu mematikan bakteri karena sifatnya yang asam.
Bahan pengasam
Bahan pengasam bertujuan untuk…
Menghilangkan rasa enek (mual) pada saat mengonsumsi makanan.
Bahan pengasam
Bahan pengasam alami diantaranya adalah… biasanya ditambahkan pada… dan …
Jeruk nipis, pada soto dan minuman.
Pemanis buatan
Contoh pemanis sintesis yang sering digunakan! (Berikan 6 contoh)
Sakarin, Aspartam, Asesulfam, Siklamat, Sorbitol, dan Dulsin.
Penyedap buatan
Contoh penyedap buatan adalah…
Vetsin atau MSG (monosodium glutamat).
Antioksidan
Antioksidan berfungsi…
Mencegah makanan yang mengandung lemak atau minyak dari ketengikan.
Antioksidan
Ketengikan terjadi karena…
Minyak atau lemak yang terkandung dalam makanan rusak oleh proses oksidasi.
Pengawet cairan
Pengawet sintesis yang berupa cairan adalah…
Natrium benzoat dan asam benzoat.
Pengawet cairan
Pengawet cairan tersebut digunakan sebagai pengawet…
Minuman ringan, Kecap, Margarin, Saus, Manisan, dan Buah Kalengan.
Efek samping pemanis buatan
Efek samping pemanis buatan adalah…
- Overweight.
- Diabetes.