Cornea & Lens Disorders Flashcards
Katarak yang terjadi karena proses degeneratif, paling common, bisa unilateral/bilateral
Senile/Degenerative Cataract
Opacity irreguler, biasanya tidak ada gangguan visual, sectoral opacity, dengan koreksi VA bisa 6/6, merupakan katarak jenis
Senile Insipien Cataract
Incomplete lens opacity, biasanya di posterior, menyebabkan myopia dan secondary glaucoma, merupakan cataract jenis
Senile Immature Cataract
Complete lens opacity (bnrbnr putih), iris shadow (-), fundus reflex (-), Visus 1/300 atau 1/~
Senile Mature Cataract
Sudah ada reaksi degenerasi, pencairan korteks dan menyusutnya lensa. Ada bagian kuning di bagian bawah lensa yaitu nucleus yg bergeser kebawah. Visus justru baik tapi bisa ada diplopia. Merupakan ciri dari cataract :
Senile Hypermature Cataract
Pterygium sudah melewati limbus tapi belum sampai ke pupil, merupakan ciri dari pterygium grade
Grade 3
Penyebab dari pterygium bisa dari
UV Exposure & Chronic Eye Irritation
Treatment dari Pterygium ialah
Antibiotic/antiinflammation and steroid eye drops 3x sehari selama 5-7 hari
Lesi pada stroma akibat infiltrasi ke peradangan stroma aktif menyebabkan akumulasi dari
akumulasi leukosit dan sisal sel
pada anterior stroma ada granula abu2 putih, conjunctiva memerah sampai masuk bola mata. Pasien melihat halo dan penglihatan jelek merupakan tanda dari lesi pada
stroma
Pada dokumentasi gejala klinis penyakit mata, edema epitel digambarkan dengan warna
biru
Pada dokumentasi gejala klinis penyakit mata, kuning menggambarkan tanda klinis yaitu
hypopyon
Pada dokumentasi gejala klinis penyakit mata, vaskularisasi digambarkan oleh warna
merah
Pada dokumentasi gejala klinis penyakit mata, coklat menggambarkan tanda klinis berupa
pigmentasi
Infiltrat yellow-white, suppurasi dan hypopyon pada stroma akibat infeksi kornea karena pemakaian CL merupakan ciri dari
bacterial keratitis